Tag: ritual

Umat Buddha kirab dari Candi Mendut menuju Borobudur

Ribuan umat Buddha dari seluruh Indonesia melakukan prosesi kirab Waisak 2568 BE/2024 dari Candi Mendut menuju Candi Borobudur di Kabupaten Magelang, ...

Umat Buddha Jakarta kunjungi wihara tertua untuk rayakan Waisak

Umat Buddha di Jakarta mengunjungi Vihara Dharma Bhakti yang merupakan wihara tertua di Ibu kota  berlokasi di Jalan Kemanggisan III, RT 03/01, ...

Ritual pengambilan air suci Waisak di Umbul Jumprit Jawa Tengah

ANTARA - Biksu dan umat Buddha dari 14 Sangha (persaudaraan para Biksu), menggelar prosesi pengambilan Air Suci Waisak di mata air Umbul ...

UNESCO sampaikan komitmen pertahankan subak sebagai warisan budaya

Organisasi Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNESCO) pada World Water Forum ke-10 di Bali berkomitmen merawat dan ...

Puluhan biksu melakukan pengambilan air berkah Waisak di Umbul Jumprit

Puluhan biksu melakukan pengambilan air berkah Waisak 2568 BE/2024 di Umbul Jumprit, Ngadirejo, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah. Direktur Urusan ...

Ritual larung pelita purnama sidhi rangkaian perayaan Tri Suci Waisak di Magelang 

Sejumlah warga membawa gunungan janur saat tradisi Larung Pelita Purnama Sidhi di Sungai Progo, Wanurejo, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Selasa ...

Bunga potong segar dorong "ekonomi romantis" di China

Li Shicun dan istrinya, Han Meixian, pada pagi hari pukul 06.00 berjalan menuju perkebunan mawar dan mulai memetik mawar-mawar putih dengan kuncup ...

Api Mrapen disakralkan di Candi Mendut

Api dharma dari sumber api alam Mrapen, Kabupaten Grobogan disakralkan oleh para biksu di Candi Mendut Kabupaten Magelang, sebelum perayaan Waisak ...

Pj Bupati berikan klarifikasi terkait Biksu Thudong di Masjid Bengkal

Penjabat Bupati Temanggung Hary Agung Prabowo bersama pihak terkait membuat pernyataan sikap mengenai singgahnya Bhiksu Thudong ke Masjid Bengkal, ...

Ribuan warga saksikan ritual Labuh Laut Sembonyo di Pelabuhan Prigi

Ribuan warga dan wisatawan memadati jalan menuju Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Pelabuhan Perikanan Nusantara Prigi, Trenggalek, Jawa Timur, Selasa, ...

Warga mitigasi ketersediaan air saat kemarau lewat Hari Peradaban Desa

Peringatan Hari Peradaban Desa dirintis Komunitas Lima Gunung Kabupaten Magelang, Jawa Tengah dijadikan seniman petani salah dusun basis komunitas ...

Pengambilan Api Dharma Waisak di Grobogan

Sejumlah perwakilan umat Buddha membawa obor usai mengambil Api Dharma Waisak dari sumber Api Abadi Mrapen di Desa Manggarmas, Godong, Grobogan, Jawa ...

TGB kunjungi Banthe Pannavaro, diskusi keagamaan jelang Waisak

Majelis Hukama Muslimin (MHM) Indonesia mengunjungi Vihara Mendut, Magelang, Jawa Tengah (Jateng), guna melakukan diskusi keagamaan antara Islam dan ...

BSKDN dukung Pemkot Surabaya tingkatkan budaya inovasi berkelanjutan

Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) berkomitmen mendukung upaya pemerintah daerah dalam meningkatkan ...

Bhikkhu Thudong lakukan ritual Pradaksina di Candi Borobudur

Sejumlah Bhikkhu Thudong melakukan ritual Pradaksina di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah.