Tag: ri malaysia

Yonif 122/TS laksanakan patroli patok MM 2.2 di perbatasan RI-PNG

Satgas Pamtas RI-PNG Sektor Utara Yonif 122/Tombak Sakti Kipur B melaksanakan patroli patok MM 2.2 di wilayah Scofro lama, Distrik Arso Timur, ...

Terima Dirjen Imigrasi, PLBN harap masuk Border Cross Agreement 2024

Pos Lintas Batas Negara (PLBN) Sei Nyamuk, Sebatik, Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara (Kaltara) menerima kunjungan Direktur Jenderal Imigrasi, ...

Polairud Polda Kaltara dan Polisi Malaysia tingkatkan pengawasan laut

ANTARA - Direktorat Kepolisian Perairan dan Udara (Ditpolairud) Polda Kalimantan Utara dan Pasukan Polis Marin Wilayah 4 (PPM W4) Sabah, ...

Kemenkumham sebut ULP Sebatik cegah perlintasan ilegal di perbatasan

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI menyebutkan pembukaan Unit Layanan Paspor (ULP) Sebatik dapat mencegah perlintasan ilegal di ...

Tingkatkan pengawasan jalan tikus di Sajingan perbatasan RI-Malaysia

Tim gabungan yang terdiri dari aparat TNI, Polri dan sejumlah pihak terkait meningkatkan pengawasan dengan patroli bersama untuk mencegah terjadinya ...

Polisi tetapkan satu tersangka kasus PMI ilegal di batas RI-Malaysia

Kepolisian Resor Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat menetapkan satu orang tersangka berinisial S (34) dalam kasus penyeludupan Pekerja Migran ...

Bea Cukai-TNI di Nunukan sita dan musnahkan seratus lebih kaleng miras

Petugas Bea Cukai dan TNI di Nunukan menyita lalu memusnahkan seratus lebih kaleng minuman keras, menunjukkan keseriusan dalam memberantas peredaran ...

Indonesia-Austria jalin kerja sama rekrutmen tenaga kerja terampil

Pemerintah Indonesia dan Austria menandatangani nota kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) tentang rekrutmen tenaga kerja profesional dan ...

Menaker pastikan terus berupaya tutup kesenjangan kompetensi kerja

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah mengatakan pemerintah terus melakukan langkah untuk menutup kesenjangan kemampuan (skill gap) angkatan ...

RI-Malaysia bentuk satgas percepat integrasi sistem penempatan PMI

Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) dan Malaysia sepakat membentuk satuan tugas (satgas) bersama untuk mempercepat ...

TNI AU dan militer Malaysia bahas kerja sama patroli udara

Jajaran TNI AU dan Angkatan Udara Diraja Malaysia (TUDM) menggelar Rapat Koordinasi Malindo Siri I 2024 untuk membahas rencana patroli udara bersama ...

TNI bangkitkan semangat gotong royong warga perbatasan RI-Malaysia

Prajurit Satuan tugas pengamanan perbatasan (Satgas Pamtas) Yonarmed 16/TK membangkitkan semangat gotong royong dalam memperkuat persatuan dan ...

WNI di Penang dapat ilmu manajerial dari UMY

Warga Negara Indonesia (WNI) di Penang, Malaysia, yang tergabung dalam Pertubuhan Masyarakat Indonesia di Pulau Pinang (PERMAI) mendapat ilmu ...

Gubernur Kepri minta Malaysia lepas nelayan Natuna yang ditahan

Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad meminta negara Malaysia melepaskan nelayan tradisional asal Natuna yang ditahan di negara ...

TNI tanamkan wawasan kebangsaan untuk Pramuka di batas RI-Malaysia

Prajurit TNI Satuan tugas pengamanan perbatasan Yonarmed 16/TK menanamkan wawasan kebangsaan untuk anggota Pramuka di SMK Negeri 01 Entikong daerah ...