Tag: republik islam iran

Kedubes Iran kutuk keras serangan Israel di Jenin

Kedutaan Besar Republik Islam Iran di Indonesia mengutuk keras serangan ekstensif militer Israel di kamp Jenin, Tepi Barat, yang merupakan kejahatan ...

Iran tak akan kirim dubes baru ke Swedia setelah pembakaran Al Quran

Iran tidak akan mengirim duta besar yang baru dilantik ke Swedia setelah masa bertugas dubes sebelumnya berakhir, sebagai tanggapan atas insiden ...

Sepekan, kunjungan Presiden Iran hingga Sarwono Kusumaatmaja wafat

Selama sepekan (22-27 Mei), berbagai peristiwa politik telah diberitakan ANTARA mulai dari Presiden Joko Widodo menerima kunjungan kenegaraan ...

Iran sebut kritik drone Zelenskyy upaya dapatkan lebih banyak senjata

Iran pada Sabtu menuduh Presiden Ukraina Volodymyr Zelenksyy melakukan propaganda anti Iran dalam seruannya meminta Iran untuk menghentikan pemasokan ...

Telkomsel dukung uji coba inovasi "telesurgery" pertama di Indonesia

Telkomsel, anak usaha Badan Usaha Milik Negara Telkom, mendukung Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melakukan uji coba inovasi telesurgery, operasi ...

Indonesia-Iran jalin kerja sama pengembangan pusat bedah robotik

Wakil Menteri Kesehatan RI Dante Saksono Harbuwono mengemukakan hubungan bilateral Indonesia dan Iran di bidang kesehatan, salah satunya dilakukan ...

Kemendag teken kerja sama promosi perdagangan dengan Iran

Direktorat Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional (Ditjen PEN) Kementerian Perdagangan menandatangani kesepakatan kerja sama promosi perdagangan ...

Kemarin, Presiden Iran kunjungi RI hingga Gibran tak lakukan manuver

Beragam berita politik telah diwartakan Kantor Berita ANTARA sepanjang Selasa (23/5) kemarin, mulai dari Presiden Jokowi menerima kunjungan ...

Indonesia-Iran jalin kerja sama jaminan produk halal

Pemerintah Republik Indonesia dan Pemerintah Republik Islam Iran menjalin kerja sama Jaminan Produk Halal (JPH) yang ditandai dengan penandatanganan ...

Iriana sambut Ibu Negara Iran perlihatkan batik dan minum teh

Ibu Iriana Joko Widodo menerima kedatangan Ibu Negara Republik Islam Iran,Jamileh Alamolhoda, dengan memperlihatkan batik dan minum teh di Kebun Raya ...

RI dan Iran suarakan akses pendidikan bagi perempuan di Afghanistan

Pemerintah Republik Indonesia dan Republik Islam Iran sepakat menyuarakan pentingnya akses pendidikan bagi perempuan di Afghanistan dan ...

RI-Iran sepakati 10 bidang kerja sama kesehatan hingga perdagangan

Pemerintah Indonesia dan Republik Islam Iran menyepakati 10 bidang kerja sama dari kesehatan hingga perdagangan, dalam rangkaian kunjungan kenegaraan ...

Jokowi terima kunjungan kenegaraan Presiden Iran di Istana Bogor

Presiden Joko Widodo menyambut kunjungan kenegaraan Presiden Republik Islam Iran Seyyed Ebrahim Raisi di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, ...

Presiden Iran Seyed Ebrahim Raisi kunjungi Indonesia besok

Kedutaan Besar Iran di Jakarta mengatakan Presiden Republik Islam Iran Seyed Ebrahim Raisi akan mengunjungi Indonesia selama dua hari atas undangan ...

Diplomasi Iran: seimbang, cerdas, dan dinamis

Politik luar negeri adalah kebijakan dan cara yang ditempuh oleh suatu pemerintah dalam menangani urusan dan persoalan di luar negerinya dalam rangka ...