Tag: rdp komisi ii dpr

Komisi II DPR gelar RDP tertutup bahas kecurangan tes CPNS

Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi II DPR bersama Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Tjahjo Kumolo, dengan agenda ...

Komisi II DPR dukung kelembagaan BPIP diatur melalui UU

Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia mendukung penguatan kelembagaan Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), yaitu dengan mengatur ...

Komisi II minta pemerintah beri dukungan anggaran bagi BPIP

Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia mengatakan Komisi II DPR meminta pemerintah memberikan dukungan anggaran yang cukup bagi Badan Pembinaan ...

DPR minta Bawaslu cermati pengawasan tahapan Pilkada

Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia menyatakan DPR RI menyetujui dua Peraturan Badan Pengawas Pemilu (Perbawaslu) namun dengan beberapa catatan, ...

KPU: Distribusi APD Pilkada sudah di atas 83 persen

Ketua KPU RI Arief Budiman memastikan proses produksi dan distribusi Alat Pelindung Diri (APD) yang akan digunakan dalam pelaksanaan Pilkada Serentak ...

Anggota DPR: DPT jangan jadi masalah kesuksesan Pilkada 2020

Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus mengingatkan jangan sampai daftar pemilih tetap (DPT) menjadi masalah sehingga mengganggu kesuksesan Pilkada ...

Mendagri paparkan strategi capai partisipasi Pilkada 77,5 persen

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian memaparkan strateginya untuk mencapai target partisipasi pemilih sebesar 77,5 persen saat rapat ...

DPR: KPU-Bawaslu koordinasi dengan Satgas COVID-19 jelang Pilkada 2020

Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia mengatakan Komisi II DPR meminta KPU dan Bawaslu terus berkoordinasi secara intensif dengan Gugus Tugas ...

Anggota DPR: Penerapan Sirekap perlu diperhitungkan matang

Anggota Komisi II DPR RI Guspardi Gaus meminta rencana penerapan Sistem Informasi Rekapitulasi Elektronik (Sirekap) berbasis teknologi informasi ...

Komisi II DPR: Rekap manual tetap jadi hasil resmi penghitungan suara

Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia mengatakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi II DPR bersama Kementerian Dalam Negeri, KPU, dan Bawaslu ...

Komisi II DPR pertanyakan KPU gunakan Sirekap pada Pilkada 2020

Para anggota Komisi II DPR RI mempertanyakan langkah Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI yang akan menggunakan Sistem Informasi Rekapitulasi (Sirekap) ...

KPU diminta pertimbangkan kembali penggunaan Sirekap

Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI Abhan meminta Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI mempertimbangkan kembali rencana penggunaan Sistem Informasi ...

Komisi II bahas tiga Rancangan Peraturan KPU terkait Pilkada

Komisi II DPR RI bersama Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) membahas tiga Rancangan Peraturan KPU (RPKPU) terkait ...

Pemerintah tunda Pilkada Serentak 2020? Ini penjelasannya

Seorang pengguna Facebook terlihat membagikan tangkapan layar secarik kertas bertuliskan "Kesimpulan Rapat Dengar Pendapat Komisi II DPR RI ...

Anggota KPU Evi Novida Ginting positif COVID-19

Deputi Bidang Teknis KPU RI Eberta Kawima mengatakan anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Evi Novida Ginting Manik terkonfirmasi positif ...