Tag: raya

Merasakan atmosfer pertandingan timnas berlaga di Negeri China

Saat bola dari pemain China Zhang Yuning merobek gawang Timnas Indonesia yang dijaga kiper Maarten Paes pada menit ke-44, hanya segelintir ...

Profil Liam Payne, eks One Direction yang meninggal jatuh dari balkon

Penyanyi asal Inggris Liam Payne meninggal dunia pada usia 31 tahun karena jatuh dari lantai tiga hotel Casa Sur, tempatnya menginap yang berada di ...

BIMP EAGA perlu prioritaskan konektivitas dorong ekonomi subregional

Forum Brunei Darussalam-Indonesia-Malaysia-Filipina Kawasan Pertumbuhan ASEAN Timur (BIMP EAGA) perlu memprioritaskan pembangunan infrastruktur ...

Kanwil Kemenkumham Riau tangkap 2 WNA Thailand berdokumen Indonesia

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Provinsi Riau menangkap 2 warga negara asing[WNA), ibu dan anak asal Thailand tetapi memiliki ...

Pemprov bangun pabrik pakan dukung ekonomi berkelanjutan di Kalteng

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran terus memacu pelaksanaan program dan kegiatan untuk mewujudkan ekonomi berkelanjutan, salah ...

Saudi minta AS hentikan pasokan senjata ke Israel jika Gaza kelaparan

Duta Besar Arab Saudi untuk Inggris, Khalid bin Bandar Al Saud, menyerukan pemerintah Amerika Serikat untuk menghentikan pengiriman senjata ke Israel ...

Kodim 0506 Tangerang gelar khitan massal bagi anak yatim piatu

Komando Distrik Militer (Kodim) 0506 Tangerang menggelar khitanan massal bagi 52 anak yatim piatu dan dhuafa yang tersebar di wilayah Kota Tangerang ...

Korut nyatakan Korsel sebagai negara 'musuh' dalam konstitusi

Korea Utara pada Kamis, mengonfirmasi bahwa telah mengubah konstitusi untuk secara resmi menunjuk Korea Selatan sebagai negara yang ...

Israel turunkan pasukan tambahan di Tepi Barat jelang hari raya Sukkot

Militer Israel menurunkan pasukan tambahan di wilayah Tepi Barat yang diduduki pada Rabu menjelang hari raya Yahudi yang berlangsung selama ...

Senator: DPD RI harus lebih fokus kawal kepentingan daerah

Senator RI asal Kalimantan Tengah Agustin Teras Narang menilai pimpinan dan anggota Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia (DPD RI), harus bisa ...

Pengisian daya ponsel diduga picu kebakaran di Cengkareng

Pengisian daya ponsel diduga memicu arus pendek listrik yang menyebabkan gudang lemari pendingin terbakar di Jalan Raya Duri Kosambi RT/RW 07/02 Duri ...

Rumah sakit untuk semua di era Prabowo-Gibran

Di era kepemimpinan nasional Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka berkomitmen untuk mencapai keberlanjutan dalam pelayanan kesehatan menjadi salah ...

Puluhan pengendara motor terjaring Operasi Zebra di Jakarta Timur

Puluhan pengendara sepeda motor terjaring Operasi Zebra Jaya 2024 yang digelar Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Metro Jakarta Timur di Jalan ...

Wayang Sasak, media komunikasi lintas budaya yang harus berteman zaman

Lalu Nasib AR (83 tahun) memulai perjalanannya malam itu dengan menceritakan kisah transisi kepemimpinan Raja Jayengrane kepada putra mahkotanya yang ...

Menumbuhkan kepercayaan internasional di tengah krisis global

Masa Pemerintahan Presiden Joko Widodo untuk periode 2019-2024 berjalan seiring dengan merebaknya pandemi COVID-19 yang mulai terjadi pada awal ...