Tag: rapat kerja

DPR menyetujui asumsi makro 2025 pertumbuhan ekonomi 5,1-5,5 persen

Badan Anggaran (Banggar) DPR RI menyetujui sejumlah asumsi dasar ekonomi makro tahun anggaran (TA) 2025, termasuk tingkat pertumbuhan ekonomi yang ...

Raker Banggar DPR dan pemerintah

Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR Said Abdullah (kiri) bersama Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati (kanan), Menteri PPN/Kepala Bappenas Suharso ...

Rembuk Desa jadi momen Pemprov Kaltara gelorakan semangat pembangunan

ANTARA - Acara Rembuk Desa yang digelar oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara , diadakan di Kota Tarakan pada Kamis (4/7) dalam bentuk rapat ...

Gubernur Kaltara tekankan pentingnya tata kelola desa yang baik

Gubernur Kalimantan Utara Zainal Arifin Paliwang menekankan pentingnya tata kelola desa yang baik sebagai kunci utama untuk mencapai pembangunan dan ...

Menpora harap berlangsungnya Rakernas KONI bisa fokus bahas PON

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo berharap dengan berlangsungnya Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Komite ...

Anggota Komisi IX minta pemerintah atasi banyaknya nakes yang nganggur

Anggota Komisi IX DPR RI Dian Istiqomah meminta pemerintah untuk mengatasi persoalan mengenai masih banyaknya tenaga kesehatan (nakes) yang ...

DPR setujui pengajuan penambahan PMN pada APBN 2024

Komisi XI DPR RI menyetujui pengajuan Penyertaan Modal Negara (PMN) tunai dan nontunai pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun ...

Anggota DPR desak peraturan turunan UU Kesehatan segera diterbitkan

Anggota Komisi IX DPR RI Edy Wuryanto meminta pemerintah agar segera menerbitkan peraturan turunan terkait dengan Undang-Undang (UU) Nomor 17 Tahun ...

DPD RI sebut implementasi UU 22/2022 dorong era baru pemasyarakatan

Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI menyebutkan implementasi Undang-Undang (UU) Nomor 22 Tahun 2022 tentang Pemasyarakatan mendorong era baru ...

Tip cegah serangan "ransomware" pada Pusat Data Nasional 

Lebih dari sepekan serangan ransomware Brain Cipher melumpuhkan Pusat Data Nasional Sementara 2 yang mengakibatkan 282 institusi pemerintahan harus ...

Menkes: 793 DIM RUU POM telah terwadahi UU Kesehatan dan Cipta Kerja

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mencatat sebanyak 793 daftar inventarisasi masalah (DIM) yang menjadi usulan DPR dalam proses pembahasan Rancangan ...

Baleg DPR bahas DIM RUU RPJPN 2025-2045 dengan pemerintah dan DPD

Badan Legislasi DPR RI mulai melakukan pembahasan daftar inventarisasi masalah (DIM) Rancangan Undang-Undang Rencana Pembangunan Jangka Panjang ...

MKD sebut anggota DPR RI yang terlibat judi online hanya dua orang

Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI menyatakan bahwa anggota DPR RI yang ada dugaan terlibat atau bermain judi online itu hanya dua ...

Kemarin, HUT Polri sampai raker KPK di DPR

Beberapa peristiwa hukum kemarin (1/7) menjadi sorotan di antaranya puncak peringatan HUT Polri di Lapangan Silang Monumen Nasional, Jakarta, sampai ...

Baleg DPR siapkan DIM RUU RPJPN 2025-2045

Badan Legislasi (Baleg) DPR RI menyiapkan daftar inventarisasi masalah (DIM) Rancangan Undang-Undang (RUU) Rencana Pembangunan Jangka Panjang ...