Tag: putrajaya

Malaysia batasi 10 persen WFO saat PKPB

Kementerian Perdagangan Internasional dan Industri (MITI) Malaysia membatasi hanya 10 persen manajemen dan pengawas yang diperbolehkan bekerja di ...

Malaysia catatkan 862 COVID-19 baru dengan tiga kematian

Kementerian Kesehatan Malaysia (KKM) menyampaikan hingga 20 Oktober 2020 pukul 12:00 tengah hari sebanyak 862 kasus COVID-19 harian baru telah ...

Dua provinsi dan dua wilayah Malaysia terapkan WFH

Pemerintah Malaysia menginstruksikan pegawai negeri dan swasta di Negara Bagian Selangor, Wilayah Federal (WP) Kuala Lumpur, WP Putrajaya dan Negara ...

Malaysia alokasikan Rp60 M untuk perangi COVID-19

Pemerintah Malaysia sejak Februari 2020 telah mengalokasikan lebih dari RM1,7 miliar (Rp60 miliar lebih) untuk memerangi penyebaran COVID-19 yang ...

Dua WNI positif COVID-19 di Sarawak

Kementrian Kesehatan Malaysia (KKM) menyatakan dari 589 kasus baru COVID-19 yang dilaporkan terdapat tiga kasus impor yang telah terjangkit dari luar ...

Malaysia tingkatkan uji PCR 54.706 per hari

Kementerian Kesehatan Malaysia (KKM) menyatakan pihaknya meningkatkan kesiapsiagaan berbagai aspek kesehatan dalam menangani COVID-19, termasuk ...

Malaysia catat 660 kasus baru COVID-19

Kementerian Kesehatan Malaysia (KKM) melaporkan hingga 14 Oktober 2020 pukul 12:00 siang da sebanyak 660 kasus baru  dengan jumlah kematian ...

Sejumlah agenda MICE di Kuala Lumpur dibatalkan

Sejumlah agenda rapat, insentif, konvensi dan pameran (MICE) di Kuala Lumpu,  Malaysia, dibatalkan sehubungan pelarangan yang dilakukan ...

UMNO mempertimbangkan menarik diri dari PN

United Malays National Organisation (UMNO) menyatakan mempertimbangkan untuk menarik diri  dari koalisi Perikatan Nasional (PN). "UMNO ...

Pembatasan sosial bakal diterapkan di Selangor, KL dan Putrajaya

Pemerintah Malaysia akan menerapkan pembatasan sosial, Perintah Kawalan Pergerakan Bersyarat (PKPB), di Negara Bagian Selangor, Wilayah Persekutuan ...

Imigrasi Malaysia luncurkan MyTravelPass untuk WN dan WNA

Departemen Imigrasi Malaysia memperkenalkan sistem baru bagi permohonan izin masuk dan keluar negara untuk rakyat Malaysia dan warga negara asing ...

Perdana Menteri Muhyiddin tidak diberi gelang karantina

Perdana Menteri Malaysia Tan Sri Muhyiddin Yassin tidak diberi gelang pengawasan oleh Kementerian Kesehatan Malaysia (KKM) selama menjalani ...

Pemerintah Malaysia tutup perjalanan dari Sabah

Pemerintah Malaysia melakukan isolasi perjalanan dari Negara Bagian Sabah ke Semenanjung (Kuala Lumpur dan sekitarnya), Sarawak dan Wilayah ...

Malaysia alami kasus tertinggi COVID-19 Malaysia sejak Maret

Kementerian Kesehatan Malaysia (KKM) melaporkan pada Senin (5/10) bahwa pihaknya mencatat kasus harian COVID-19 paling tinggi semenjak  18 Maret ...

Perdana Menteri Malaysia karantina mandiri

Perdana Menteri Malaysia Muhyiddin Yassin melakukan karantina mandiri karena sebelumnya menghadiri pertemuan Majelis Keselamatan Negara (MKN), yang ...