Tag: purba

Peserta UIC empat negara kagumi koleksi Museum Kendari

Puluhan peserta dari empat negara yang tergabung dalam Ummusshabri Intenational Camp (UIC) tahun 2020, mengagumi sejumlah koleksi benda-benda ...

Pemerintah diharapkan tinjau ulang pembangunan PLTSa

Aliansi Zero Waste Indonesia (AZWI) mengharapkan pemerintah meninjau ulang pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa) karena dianggap ...

Lombok Barat bakal buka jalur pendakian Gunung Rinjani

Pemerintah Kabupaten Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, masih mengkaji rencana pembukaan jalur pendakian Gunung Rinjani melalui Sesaot, Kecamatan ...

BI NTT segera buka kantor kas titipan di Labuan Bajo

Bank Indonesia (BI) Provinsi Nusa Tenggara Timur segera membuka satu kantor kas titipan di Labuan Bajo, ibu kota Kabupaten Manggarai Barat,  ...

Kegiatan sosial "potong rambut" kumpulkan dana Rp14,2 juta

Kegiatan sosial penggalangan dana bantuan untuk korban bencana bertajuk "Cukur Rambut Bayar Seikhlasnya" di Balai Kota Bogor, Rabu (8/1), ...

Tenis meja NPCI targetkan 12 emas APG Filipina

National Paralympic Committee Indonesia (NPCI) untuk cabang olahraga tenis meja menargetkan meraih 12 medali emas pada ASEAN Para Games (APG) 2020 di ...

Christopher Rungkat lepas masa lajang

Petenis nasional Christopher Rungkat melepas masa lajangnya dengan menikahi Monika Tri Oktaria Purba pada Minggu malam. Pada resepsi pernikahan ...

Pusat Kuliner Suryakencana Bogor akan beroperasi pada Februari

Pusat Kuliner Suryakencana di pedestrian Jalan Suryakencana Kota Bogor yang akan ditempati 57 pedagang kaki lima (PKL) ditargetkan beroperasi paling ...

Round-Up - Awal tahun 2020, banjir sapa warga Jakarta

Hujan deras tanpa henti yang mengguyur ibu kota Jakarta dan sekitarnya sejak malam pergantian tahun (31/12) menyebabkan ruas jalan dan pemukiman ...

Banjir surut, Stasiun Tanah Abang kembali beroperasi

Stasiun Tanah Abang kembali melayani perjalanan KRL Commuter Line  lintas Tanah Abang - Serpong/ Parungpanjang/ Maja/ Rangkasbitung PP dan ...

Belasan mesin motor mati akibat nekat lintasi banjir di Cawang

Belasan motor mati akibat pengemudinya nekat melewati kawasan Cawang, Jakarta Timur, yang terendam air dengan ketinggian sekitar 50 sentimeter pada ...

Banjir Jakarta, Tol Semanggi-Jagorawi ditutup sementara

Bagi para pengguna jalan tol dari arah Semanggi menuju Jagorawi diharapkan mencari jalan alternatif lain karena jalur tersebut ditutup untuk ...

Perjalanan KRL terganggu akibat banjir

PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) menyatakan jadwal operasional kereta rel listrik (KRL) terganggu akibat genangan air pada sejumlah lintasan. VP ...

Risalah Pembuka Tahun

Sejumlah pakar sudah banyak yang memberikan pandangan tentang pentingnya anak-anak muda untuk meng-upgrade skill dalam merespon kebaruan. Di ...

Khusus malam tahun baru, KRL beroperasi hingga pukul tiga pagi

PT Kereta Commuter Indonesia (PT KCI) sebagai operator kereta rel listrik (KRL) Commuter Line akan menambah jam operasional hingga pukul 03.00 WIB ...