Tag: pupuk petani

Mendag fasilitasi keluhan petani tembakauTemanggung dan Wonosobo

Menteri Perdagangan Zukifli Hasan memfasilitasi keluhan petani tembakau dari Temanggung dan Wonosobo, Jawa Tengah dengan pabrik rokok PT Gudang ...

Pupuk Kujang: Stok pupuk di Jabar-Banten menumpuk jika ada El Nino

PT Pupuk Kujang memperkirakan stok pupuk bersubsidi di wilayah Jawa Barat dan Banten menumpuk selama beberapa bulan jika  ancaman El ...

Bupati Madiun minta petani tingkatkan penggunaan pupuk organik

Bupati Madiun Ahmad Dawami meminta para petani di Kabupaten Madiun, Jawa Timur untuk meningkatkan penggunaan pupuk organik dalam bercocok tanam ...

Aplikasi I-Pubers mempermudah petani tebus pupuk bersubsidi

Direktur Transformasi Bisnis PT Pupuk Indonesia (Persero) Panji Winanteya Ruky mengungkapkan penggunaan aplikasi I-Pubers (Integrasi Pupuk ...

PI alokasikan 10.646 ton pupuk subsidi NPK kakao untuk Lampung

PT Pupuk Indonesia (PI) telah mengalokasikan 10.646 ton pupuk subsidi NPK Pelangi formula khusus tanaman kakao untuk Provinsi Lampung. "Stok ...

NPK Singkong Pusri meningkatkan hasil panen petani singkong

PT Pupuk Indonesia (Persero) melalui anak usahanya, PT Pupuk Sriwidjaja Palembang, berhasil meningkatkan produktivitas tanaman singkong melalui ...

Pemprov Sulbar gandeng BSIP Kementan kelola limbah sawit jadi pupuk

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Barat (Sulbar) bekerja sama dengan Balai Standarisasi Instrumen Pertanian (BSIP) Kementerian Pertanian akan ...

Pupuk Indonesia dukung digitalisasi pertanian lewat aplikasi REKAN

PT Pupuk Indonesia (Persero) mendukung tata kelola sektor pertanian dengan digitalisasi melalui aplikasi REKAN. “Kegiatan uji coba aplikasi ...

Program D'Komposer di Aceh Utara tingkatkan produksi padi petani

PT Pupuk Iskandar Muda (PIM) menggagas program D'Komposer atau penguraian jerami sebagai pupuk kompos yang bermanfaat bagi kesuburan tanah dalam ...

Memenuhi kebutuhan pupuk subsidi

PT Pupuk Indonesia memastikan stok pupuk bersubsidi jenis urea dan NPK melebihi batas ketentuan stok minimum untuk memenuhi kebutuhan petani.

17.528 peserta ramaikan jalan sehat bersama Pupuk Indonesia

Sebanyak 17.528 peserta turut meramaikan jalan sehat bersama PT Pupuk Indonesia (Persero) di 13 kabupaten/kota dalam rangka memperingati Hari Ulang ...

Pupuk Indonesia Grup berhasil memborong penghargaan Anugerah BUMN 2023

PT Pupuk Indonesia (Persero) dan empat anak usahanya berhasil memborong penghargaan bergengsi Anugerah BUMN 2023. "Terima kasih kepada ...

Pupuk Indonesia penuhi pupuk petani dengan tingkatkan kapasitas gudang

PT Pupuk Indonesia berupaya meningkatkan keandalan sarana dan prasarana distribusinya dengan meningkatkan daya tampung gudangnya yang ada di ...

DPD dorong Kementan tingkatkan fungsi PPL kontrol distribusi pupuk

Wakil ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Sultan B Najamudin mendorong Kementerian Pertanian (Kementan) dan pemerintah daerah untuk meningkatkan ...

Sultan minta BPDPKS anggarkan subsidi pupuk petani sawit swadaya

Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Sultan B. Najamudin meminta pemerintah melalui Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS) ...