Tag: puncak waringin

Persiapan KTT ASEAN di Labuan Bajo sudah mencapai 90 persen

Sekretaris Kementerian Sekretariat Negara Setya Utama menyatakan persiapan Konferensi Tingkat Tinggi ke-42 ASEAN Tahun 2023 di Labuan Bajo, Kabupaten ...

Puncak Waringin jadi tempat minum teh Ibu Negara pada KTT ASEAN

ANTARA - Puncak Waringin di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT) akan dijadikan tempat minum teh bersama para Ibu Negara pada Rabu (10/5) yang ...

Delegasi KTT ASEAN siap kunjungi Pulau Rinca hingga Goa Batu Cermin

Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi NTT Sony Libing mengatakan para delegasi KTT ASEAN dijadwalkan mengunjungi beberapa tempat ...

Telkom Group siapkan mitigasi serangan saat ASEAN Summit

PT Telkom Indonesia menyiapkan sejumlah langkah mitigasi terhadap serangan dan ancaman yang terjadi pada jaringan telekomunikasi saat Konferensi ...

Otorita Labuan Bajo ungkap lokasi telah ditata menjelang KTT ASEAN

Direktur Utama Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) Shana Fatina mengungkapkan sejumlah lokasi telah ditata dalam menunjang Konferensi ...

Lima Ibu Negara terkonfirmasi ikut "Spouse Program" di Labuan Bajo

Sebanyak lima Ibu Negara yang menjadi pasangan dari kepala negara ASEAN terkonfirmasi mengikuti Spouse Program dalam Konferensi Tingkat Tinggi ke-42 ...

Menteri PUPR: Infrastruktur untuk ASEAN Summit Labuan Bajo sudah siap

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengungkapkan semua fasilitas dan infrastruktur untuk mendukung pelaksanaan ...

Erick Thohir: RI dukung kawasan ASEAN jadi pusat pertumbuhan ekonomi

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengungkapkan Indonesia mendukung kawasan Asia Tenggara menjadi pusat pertumbuhan ...

Melihat kesiapan Labuan Bajo sebagai tuan rumah KTT Ke-42 ASEAN

Daerah pariwisata super-prioritas Labuan Bajo, yang merupakan Ibu Kota Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, terpilih menjadi tuan rumah ...

Kemarin, gempa Mentawai-Siberut hingga fenomena suhu panas

Sejumlah berita humaniora Selasa (25/4) kemarin masih menarik untuk disimak, mulai dari gempa Mentawai-Siberut hingga fenomena suhu panas yang ...

Kemarin, agenda pertemuan KTT ASEAN 2023 hingga imbauan Kapolri

Beragam peristiwa politik terjadi di Indonesia, Selasa (25/4), mulai dari KTT ASEAN 2023 memiliki delapan agenda pertemuan hingga Kapolri Jenderal ...

Kementerian PUPR tingkatkan fasilitas Labuan Bajo dukung KTT ASEAN

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) tengah melakukan peningkatan beberapa infrastruktur fasilitas penunjang di Kawasan Labuan Bajo ...

Menlu Retno sebut Indonesia ingin ASEAN tetap penting dan relevan

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyebut Indonesia menginginkan ASEAN tetap penting dan relevan sebagaimana tema yang diusung oleh Keketuaan ...

KTT ASEAN 2023 di Labuan Bajo miliki delapan agenda pertemuan

Menteri Luar Negeri (Menlu) RI Retno Marsudi mengatakan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN 2023, yang diselenggarakan di Labuan Bajo, ...

Menlu Retno dampingi Presiden lakukan pengecekan akhir ASEAN "Summit"

Menteri Luar Negeri Indonesia Retno Marsudi mendampingi Presiden Joko Widodo melakukan pengecekan akhir persiapan Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa ...