Tag: puncak musim hujan

BMKG prakirakan cuaca di sebagian besar wilayah diguyur hujan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di sebagian besar wilayah di Indonesia pada Minggu, berpotensi diguyur ...

BMKG prediksi puncak musim hujan November 2024-Februari 2025

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi bahwa puncak musim hujan untuk periode 2024/2025 akan terjadi antara November 2024 ...

DKI kemarin, kesiapsiagaan bencana hingga retribusi kantin sekolah

Penjabat Gubernur Provinsi DKI Jakarta Teguh Setyabudi menginstruksikan seluruh perangkat daerah untuk bersinergi meningkatkan kesiapsiagaan bencana ...

Pj Gubernur Jabar koordinasikan pencarian korban banjir di Bandung

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin mengkoordinasikan pencarian korban hilang  bernama Julaeha akibat hanyut terbawa arus banjir ...

Menko PMK ajak optimalkan informasi potensi bencana perjalanan Natal

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Pratikno mengajak semua pihak untuk mengoptimalkan pemanfaatan sistem ...

BMKG ingatkan masyarakat waspada cuaca ekstrem saat libur Natal

Deputi Bidang Meteorologi BMKG Guswanto meminta masyarakat untuk mewaspadai potensi hujan dengan intensitas lebat dan gelombang tinggi yang dapat ...

BPBD Bengkulu imbau warga waspada potensi banjir

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bengkulu, Provinsi Bengkulu, mengimbau seluruh masyarakat di wilayah tersebut agar mewaspadai potensi ...

Teguh instruksikan sinergi kesiapsiagaan hadapi musim hujan

Penjabat Gubernur Provinsi DKI Jakarta Teguh Setyabudi menginstruksikan seluruh perangkat daerah untuk bersinergi meningkatkan kesiapsiagaan bencana ...

Komisi VIII ingatkan pentingnya upaya mitigasi banjir

Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Abidin Fikri mengingatkan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) ...

RI berpotensi dilanda cuaca ekstrem fenomena MJO sampai 25 November

Sebagian besar wilayah Indonesia berpotensi dilanda cuaca ekstrem berupa hujan deras disertai petir dan angin kencang sampai dengan 25 November, ...

Indonesia bersiap hadapi potensi bencana hidrometeorologis

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) pada Selasa (19/11) mengimbau para pejabat daerah untuk bersiap menghadapi potensi bencana ...

BMKG: Siklon tropis Man-Yi pengaruhi curah hujan di Jateng

ANTARA - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Klimatologi Kelas 1 Jawa Tengah menyebut siklon tropis Man-Yi yang terjadi di ...

BMKG: Waspada potensi hujan di Sumatera Utara pada sepekan ke depan

Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah I Medan memprakirakan kondisi cuaca di Sumatera Utara (Sumut) masih berpotensi ...

BMKG perkirakan puncak musim hujan di Banten Januari-Februari 2025

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan puncak musim hujan di Provinsi Banten terjadi pada bulan Januari sampai Februari ...

BNPB: Sejumlah daerah bersiaga antisipasi bencana hidrometeorologi

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyatakan saat ini sejumlah daerah di Indonesia sudah mulai bersiaga untuk mengantisipasi potensi ...