Tag: punah

Tahura Sultan Adam terima anggrek spesies langka endemik Kalimantan

Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam di Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan menerima anggrek spesies langka endemik Kalimantan yaitu Dendrobium ...

PWI Banyumas dukung pelestarian tumbuhan endemik Gunung Slamet

Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Banyumas, Provinsi Jawa Tengah, mendukung upaya pelestarian tumbuhan endemik Gunung Slamet dengan ...

MSC: Perburuan sirip hiu terlarang dalam perikanan berserifikat

Organisasi internasional nirlaba Marine Stewardship Council (MSC) mengemukakan bahwa perburuan sirip ikan hiu jelas terlarang dalam perikanan ...

Sam Neill hingga Laura Dern kembali di "Jurassic World: Dominion"

Trailer pertama yang telah lama ditunggu-tunggu untuk "Jurassic World: Dominion" telah tiba, dan dikemas dengan aksi dan nostalgia dari ...

AMAN Bengkulu tolak rencana perkebunan sawit di Pulau Enggano

Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) wilayah Bengkulu menolak keras rencana perkebunan sawit skala besar di Pulau Enggano Kabupaten Bengkulu ...

Populasi burung kakatua jambul kuning di Sulteng tersisa dua ekor

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sulawesi Tengah (Sulteng) menyebutkan, burung kakatua jambul kuning terancam punah, populasinya kini ...

Spesies hampir punah masuk usul perubahan standar perikanan MSC

Organisasi internasional nirlaba Marine Stewardship Council (MSC) dalam usulan perubahan standar perikanan berkelanjutan global memasukkan ...

Festival Konservasi Lontar semarakkan Bulan Bahasa Bali 2022

Ratusan naskah lontar yang berhasil diselamatkan melalui perawatan atau konservasi oleh Tim Penyuluh Bahasa Bali dalam Festival Konservasi Lontar ...

Konservasi warisan naskah lontar di Bali

Penyuluh Bahasa Bali membersihkan naskah aksara Bali yang ditulis pada daun lontar dalam festival konservasi lontar yang merupakan rangkaian Bulan ...

Dispora Jatim dan Puspenerbal berkolaborasi perkuat karakter pemuda

Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Jawa Timur berkolaborasi dengan Pusat Penerbangan TNI Angkatan Laut (Puspenerbal) untuk memperkuat karakter ...

Direktur KLHK: Pembalakan liar ancam kepunahan harimau sumatera

Direktur Pencegahan dan Pengamanan Hutan Ditjen Gakkum Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Sustiono Iriono menyatakan pembalakan liar ...

Yayasan Komiu Sulteng temukan 30 jenis burung berstatus dilindungi

Lembaga Swadaya Masyarakat Yayasan Kompas Peduli Hutan (Komiu) Provinsi Sulawesi Tengah menemukan 30 jenis burung berstatus dilindungi dalam ...

Dua kuskus beruang sulawesi dilepas ke kawasan taman nasional

Dua kuskus beruang sulawesi (Ailurops ursinus) dilepas ke kawasan Taman Nasional Bogani Nani Wartabone, yang berada di wilayah Provinsi ...

Australia tambah anggaran untuk lindungi koala

Australia akan mengucurkan dana tambahan 50 juta dolar Australia (Rp502,7 miliar) dalam empat tahun ke depan untuk melindungi habitat koala dan ...

Dewan Adat SLW khawatir ucapan Arteria Dahlan "membunuh" bahasa daerah

Dewan Adat Sunda Langgeng Wisesa (SLW) khawatir ucapan Arteria Dahlan yang mempermasalahkan penggunaan bahasa Sunda oleh seorang pejabat ...