Tag: pt di

KPK panggil hakim yustisial Mahkamah Agung terkait kasus Hasbi Hasan

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi, Senin, memanggil Hakim Yustisial di Mahkamah Agung Asep Nursobah (AN) sebagai saksi penyidikan kasus dugaan ...

Polda NTB dalami keterlibatan LPK di Subang pada kasus TPPO

Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat mendalami dugaan keterlibatan suatu lembaga pelatihan kerja (LPK) di Kabupaten Subang, Jawa Barat, pada kasus ...

Bos Garuda tidak akan pertanyakan apabila diganti saat RUPSLB

Direktur Utama PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) Irfan Setiaputra menyampaikan bahwa pihaknya tidak akan menanyakan tiga hal apabila diganti dari ...

Mazda luncurkan mobil listrik pertamanya MX-30, harga Rp860 juta

PT Eurokars Motor Indonesia (EMI) selaku Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM) dan distributor kendaraan Mazda, resmi meluncurkan mobil listrik ...

Sidik korupsi di DJKA Kemenhub, KPK panggil Kepala Biro LPPBMN

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin, memanggil Kepala Biro Layanan Pengadaan dan Pengelolaan Barang Milik Negara (LPPBMN) Gigih ...

Zurich Syariah menggandeng Muhammadiyah dalam pemberdayaan masyarakat

PT Zurich General Takaful Indonesia (Zurich Syariah) menjalin kerja sama dengan Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah dalam program pemberdayaan sosial ...

Pemerintah gandeng swasta tekan angka pengangguran dampak PHK

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Yassierli menyatakan pemerintah menggandeng swasta berupaya menekan angka pengangguran sebagai dampak ...

Polda NTB bongkar kasus penipuan bermodus rekrut PMI tujuan Jepang

Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat membongkar kasus dugaan penipuan bermodus perekrutan Pekerja Migran Indonesia (PMI) tujuan Jepang dengan ...

Garuda akan kedatangan empat pesawat baru dari Lebanon dan Australia

Direktur Utama PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) Irfan Setiaputra memastikan bahwa perseroan akan kedatangan empat pesawat baru pada akhir tahun 2024 ...

Kemenperin gelar FurneCraft Expo dorong kualitas SDM sektor furnitur

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menggelar pameran FurneCraft Expo 2024 di Kota Semarang, Jawa Tengah yang bertujuan mendorong kualitas sumber ...

Garuda Indonesia raih laba 18,11 juta dolar AS per Oktober 2024

PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA) membukukan laba bersih atau net income senilai 18,11 juta dolar Amerika Serikat (AS) pada periode Oktober 2024, ...

KPK panggil putra eks Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin, memanggil kembali putra mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba (AGK), Muhammad Thariq ...

Lima Ribu Bungkus Daun Kering Tembus Pasar Inggris

Pangkalpinang (ANTARA) – PT Central Charcoal Babelindo (CCB), salah satu UMKM binaan Bea Cukai Pangkalpinang, kembali pasarkan produk daun ...

Pelni evakuasi wisatawan ke Lembar usai Bandara Labuan Bajo ditutup

PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) (Persero) membantu evakuasi wisatawan menuju Pelabuhan Lembar menggunakan kapal setelah penutupan sementara ...

Emas Antam Senin stabil di angka Rp1,517 juta per gram

Harga emas Antam yang dipantau dari laman Logam Mulia, Senin (11/11) stabil di angka Rp1.517.000 per gram, dengan harga jual kembali (buyback) emas ...