Tag: provinsi lampung

Pemudik sebut fasilitas simpul transportasi nyaman di mudik 2023

Sejumlah pemudik yang melintasi Provinsi Lampung dan memilih mudik lebih awal mengatakan bahwa fasilitas penunjang di simpul transportasi cukup ...

Polda Sumsel imbau warga tak bakar lahan di sekitar jalan tol

Kepolisian Daerah Sumatera Selatan mengimbau warga untuk tidak melakukan pembakaran lahan khususnya di kawasan sekitar jalan tol Trans Sumatera ...

JTSS ruas jalan Kayu Agung - Palembang diskon 20 persen

PT Waskita Sriwiijaya Tol sebagai pengelola Jalan Tol Trans Sumatera (JTSS) ruas Kayu Agung, Ogan Komering Ilir - Palembang, Sumatera Selatan ...

PLN Lampung bentuk enam posko siaga Lebaran di jalur mudik

Perusahaan Listrik Negara (PLN) Unit Induk Distribusi (UID) Lampung dalam mendukung kelancaran mudik Lebaran 2023 telah menyebar dan membentuk enam ...

Mendag pantau pelaksanaan pasar murah jelang Lebaran di Lampung

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan melakukan pemantauan pelaksanaan pasar murah di Provinsi Lampung menjelang Hari Raya Idul Fitri tahun ...

5.481 narapidana di Lampung diusulkan dapat remisi Idul Fitri

Sebanyak 5.481 narapidana dari sepuluh lembaga pemasyarakatan (lapas) dan enam rumah tahanan (rutan) yang berada di Provinsi Lampung diusulkan ...

Pemprov Lampung perbaiki jalan dekat gerbang tol jelang Lebaran 2023

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung melakukan perbaikan sejumlah jalan provinsi yang berada di dekat gerbang tol menjelang Lebaran ...

Bangka perketat pengawasan sapi

Dinas Pangan dan Pertanian  Kabupaten Bangka Provinsi Kepulauan Bangka Belitung memperketat pengawasan hewan sapi baik ditingkat petani maupun ...

BPJN Lampung: Penutupan lubang jalan fokus perbaikan jelang Lebaran

Balai Pelaksana Jalan Nasional (BPJN) Lampung mengatakan bahwa penutupan lubang di sepanjang ruas jalan nasional Provinsi Lampung jadi fokus ...

Pelunasan biaya haji reguler dibuka 11 April

Kementerian Agama telah menerbitkan Keputusan Menteri Agama No 352 Tahun 2023 tentang Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) Reguler 1444 H dan ...

BPBD OKU Selatan pasang rambu bahaya longsor di jalur mudik

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan memasang rambu peringatan bahaya longsor di jalur ...

Terminal Rajabasa siap hadapi arus mudik Lebaran

Pengelola Terminal Tipe A Rajabasa, Bandarlampung, Provinsi Lampung menyatakan kesiapannya menghadapi arus mudik dan balik Lebaran 1444 Hijriah/2023 ...

Asbisindo Lampung targetkan pangsa pasar bank syariah dua digit

Asosiasi Bank Syariah Indonesia (Asbisindo) Lampung menargetkan pangsa pasar perbankan syariah di provinsi ini menjadi dua digit. "Target ...

BPBD Lampung siapkan langkah antisipasi bencana di jalur mudik

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Lampung siap melakukan langkah antisipasi bencana di berbagai jalur mudik di ...

Dishub Lampung: Posko Angkutan Lebaran beroperasi serentak 15 April

Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Lampung menyatakan bahwa operasional Posko Angkutan Lebaran 2023 di wilayah itu akan dilaksanakan serentak pada ...