Tag: propam

Polres Jaksel jamin keamanan logistik Pilkada di Gudang Sarinah

Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Polisi Ade Rahmat Idnal beserta jajarannya menjamin keamanan lokasi penyimpanan logistik Pilkada DKI ...

Wamenhub Suntana, dari dunia intelijen ke tantangan transportasi

Presiden Prabowo Subianto resmi melantik Purnawirawan Polri, Suntana menjadi nama baru yang muncul di jajaran wakil menteri Kabinet Merah Putih ...

Agus Andrianto, Menteri Imigrasi yang pernah tangani kasus Ahok-Sambo

Agus Andrianto yang kini menjadi salah satu menteri dalam pemerintahan Presiden Prabowo Subianto bukan merupakan nama tokoh polisi yang baru-baru ini ...

Hukum kemarin, Kasus Ipda Rudi Soik hingga pemilihan ketua MA

Beragam berita hukum telah diwartakan Kantor Berita Antara, berikut kami rangkum berita terpopuler kemarin yang masih layak dibaca kembali sebagai ...

Kompolnas dukung sanksi tegas polisi positif narkoba di Kepri

Komisioner Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) Poengky Indarti mendukung langkah Kapolresta Tanjungpinang Kombes Pol. Budi Santoso yang memberi ...

Keadilan restoratif, terobosan hukum yang lebih humanis

Kasus nenek Minah pada 2009 menjadi pemantik diterapkannya keadilan restoratif. Perempuan berusia 55 tahun asal Banyumas, Jawa Tengah, itu dijatuhi ...

Propam Polda NTT jelaskan proses sidang KKEP Rudy Soik berujung PTDH

Kepala Bidang Profesi dan Pengamanan Kepolisian Nusa Tenggara Timur Komisaris Besar Polisi Robert A. Sormin menjelaskan proses sidang Komisi Kode ...

Komnas HAM rampungkan pemantauan kasus Vina dan Eki

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) telah merampungkan pemantauan kasus meninggalnya Vina dan Eki di Cirebon, Jawa Barat, dengan ...

Kasus kematian tahanan Polresta Palu ke tahap penyidikan

Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah mengatakan kasus kematian Bayu Adityawan yang merupakan tahanan Polresta Palu, kini naik ke tahap ...

Kompolnas apresiasi Polda Kepri-Riau dan Bareskrim tangani kasus narkoba

Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mengapresiasi kerja sama Polda Kepulauan Riau, Polda Riau dan Bareskrim Polri dalam menangani kasus jual ...

Polisi tetapkan sembilan tersangka dalam kasus diskusi di Kemang

Polda Metro Jaya menetapkan sembilan orang sebagai tersangka dalam kasus pembubaran dan perusakan pada acara diskusi di Hotel Grand Kemang, Jakarta ...

Kriminal sepekan, pencabulan ponpes hingga pembubaran seminar

Sejumlah peristiwa berkaitan dengan keamanan menghiasi Jakarta yang terjadi pada sepekan terakhir, mulai dari kasus pencabulan di pondok pesantren ...

Kriminal kemarin, Vadel diperiksa lalu polisi tangkap pengedar narkoba

Sejumlah berita kriminal yang tayang di kanal Metro ANTARA pada Jumat (4/10) masih layak untuk Anda simak kembali antara lain Vadel Badjideh siap ...

Soal 7 jasad di Bekasi, Polisi: Tidak ada pelanggaran kode etik

Bidang Profesi dan Pengamanan Polda Metro Jaya mengungkapkan bahwa tidak ada pelanggaran kode etik terhadap anggota yang berpatroli saat penemuan ...

Polda Sumbar sidang etik 17 personel pencegahan tawuran di Kuranji

Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Barat (Sumbar) menggelar sidang etik terhadap 17 personel yang melakukan upaya pencegahan tawuran di kawasan ...