Tag: prokes

Debat cawapres hingga pengetatan prokes COVID-19 di PLBN

ANTARA - Tiga kabar pilihan dari dalam negeri dirangkum dalam Kilas NusAntara Siang, Selasa (19/12). Mulai dari persiapan debat cawapres, antisipasi ...

Penularan virus COVID-19 varian JN.1 ditemukan di Jakarta dan Batam

Kementerian Kesehatan mengonfirmasi penemuan kasus penularan virus penyebab COVID-19 varian JN.1 di wilayah Provinsi DKI Jakarta dan Kota Batam, ...

Hoaks! Anies Baswedan larang ucapkan selamat natal saat jadi Gubernur DKI Jakarta

Jakarta (ANTARA/JACX) – Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dalam sebuah unggahan di Facebook dinarasikan saat menjadi Gubernur DKI ...

Cegah COVID-19, warga Kepri diimbau tak berlibur ke negeri jiran

Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Kepulauan Riau, mengimbau masyarakat tidak melakukan perjalanan ke Malaysia dan Singapura selama libur Natal 2023 ...

Wapres harap ketertiban mudik Lebaran kembali terulang di libur Natal

Wakil Presiden Ma'ruf Amin berharap keamanan dan ketertiban masyarakat dalam berlalu lintas di musim mudik Lebaran April 2023 dapat kembali ...

Wapres ajak masyarakat ikut mitigasi kasus COVID-19 dengan vaksinasi

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengajak masyarakat untuk mengambil bagian dalam upaya mitigasi kasus COVID-19 selama libur Natal dan ...

KSOP II Ternate imbau pemudik gunakan masker selama perjalanan

ANTARA - Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas II Ternate, Maluku Utara, mengimbau masyarakat agar selalu menggunakan masker saat ...

RSUD Saiful Anwar Kota Malang antisipasi lonjakan COVID-19

Pihak Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Saiful Anwar di Kota Malang, Jawa Timur menyatakan telah menyiapkan sejumlah upaya untuk mengantisipasi adanya ...

Dinkes DKI ingatkan pentingnya pakai masker saat berlibur

Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta mengingatkan kepada warga mengenai pentingnya memakai  masker dan membersihkan tangan (hand sanitizer) ...

Menko PMK berpesan agar warga terapkan Prokes saat liburan Natal

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy berpesan kepada warga yang akan berlibur Natal 2023 dan ...

KAI: Belum ada regulasi prokes dari Kemenhub untuk penumpang kereta

PT KAI Daerah Operasional (Daop) 8 mengaku belum menerima regulasi dari Kementerian Perhubungan (Kemenhub) terkait protokol kesehatan bagi penumpang ...

WHO sebut ada sembilan varian COVID-19 yang kini mendominasi

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) melaporkan terdapat empat Variants Of Interest (VOI) dan lima Variants Under Monitoring (VUM) sebagai varian ...

Bandara Sultan Hasanuddin kembali imbau penggunaan masker

Pengelola Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin kembali mengeluarkan imbauan perihal penggunaan masker di kawasan bandara maupun di ...

Pakar anjurkan Indonesia adopsi strategi Singapura tekan COVID-19

Pakar Pulmonologi dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Profesor Tjandra Yoga Aditama menganjurkan otoritas berwenang di Indonesia untuk ...

Ditemukan 8 kasus COVID sepekan, Dinkes Bantul imbau prokes diterapkan

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), menyatakan protokol kesehatan tetap dilakukan oleh semua masyarakat guna ...