Tag: presiden suriah

Suriah tuduh Amerika Serikat dukung kelompok teror

Presiden Suriah, Bashar al-Assad, Senin (19/9), menuduh Amerika Serika memberi dukungan kepada kelompok teror di Suriah, kata kantor berita resmi ...

Jet-jet tempur AS tewaskan puluhan tentara Suriah, kemungkinan salah tembak

Pesawat-pesawat tempur koalisi pimpinan Amerika Serikat mengebom sebuah posisi tentara Suriah di Jebel Tharda dekat bandar udara Deir al-Zor pada ...

Warga Suriah nikmati damai sementara selama Idul Adha

Warga sipil Suriah yang sudah sejak lama terjebak perang saudara untuk sementara waktu bisa rihat dari bising suara meriam dan tembakan setelah ...

Umat Islam di seluruh dunia rayakan Idul Adha

Umat Islam di seluruh dunia merayakan Idul Adha, Senin, sebagai salah satu dari dua perayaan penting dalam kalender hijriah. Menandai ...

Pertempuran di Suriah masih terjadi walau ada gencatan senjata

Pasukan pemerintah dan gerilyawan di sejumlah wilayah Suriah, Minggu, menjelang pemberlakuan gencatan senjata yang telah disepakati oleh kelompok ...

Pertemuan AS-Rusia soal Suriah berakhir tanpa kesepakatan

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat John Kerry dan Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov gagal mencapai kata sepakat terkait gencatan senjata di ...

Gencatan senjata harus dilakukan semua pasukan perang Suriah

PBB meminta jaminan semua pasukan perang Suriah --bukan hanya Rusia-- mematuhi kesepakatan gencatan senjata kemanusiaan 48 jam, kata kepala gerakan ...

Takut dibom, rakyat Suriah tolak RS baru

Rakyat Suriah menolak izin badan bantuan untuk membuka rumah sakit (RS) baru karena khawatir sarana tersebut menarik lebih banyak pengeboman ke ...

Rusia bombardir pegaris keras Suriah dari pangkalan Iran

Pesawat pembom Rusia yang bermarkas di Iran menyerang sasaran milik pegaris keras di wilayah Suriah, Selasa, kata Kementerian Pertahanan Rusia, ...

Menlu Rusia: pegaris keras Suriah manfaatkan gencatan senjata

Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov mengatakan, Senin, pemberontak Suriah memanfaatkan gencatan senjata sementara di dalam dan sekitar Aleppo ...

Pertempuran di Aleppo berlanjut meski Rusia umumkan gencatan senjata

Pertempuran masih berlanjut di Aleppo, Suriah, Kamis, selama lebih dari satu jam meski Rusia mengumumkan gencatan senjata harian selama tiga jam ...

Rusia umumkan gencatan senjata harian di Aleppo

Rusia pada Rabu (10/8) menyatakan bahwa akan ada gencatan senjata harian selama tiga jam di Aleppo, Suriah, mulai Kamis untuk memungkinkan konvoi ...

PBB undang rezim Suriah dalam perundingan damai

Wakil utusan PBB untuk Suriah Ramzy Ezzeldin Ramzy, Minggu (31/7), mengundang Damaskus untuk menggelar perundingan damai baru dengan oposisi pada ...

Pertempuran sengit berkecamuk di Aleppo, Suriah

Pertempuran sengit berkecamuk pada Ahad (31/7) di Aleppo, Suriah, setelah serangan besar gerilyawan dalam upaya menerobos pengepungan pemerintah ...

Prancis-Inggris minta pengepungan Aleppo diakhiri

Menteri Luar Negeri Prancis Jean-Marc Ayrault dan Menteri Luar Negeri Inggris Boris Johnson meminta rezim Suriah dan sekutunya untuk mengakhiri ...