Tag: presiden soekarno

Wapres usulkan Empat Sehat Lima Sempurna diaktifkan

Wakil Presiden M. Jusuf Kalla mengusulkan agar program Empat Sehat Lima Sempurna diaktifkan kembali sebagai bagian upaya mengatasi gizi buruk kronis ...

Wapres: Jangan asal tuduh tidak Pancasilais

Wakil Presiden M. Jusuf Kalla mengingatkan agar tak mudah menuduh seseorang tidak Pancasilais hanya karena berbeda pendapat ataupun tidak mendukung ...

PKB dukung pemindahan ibu kota ke Palangkaraya

Ketua Umum Partai kebangkitan Bangsa Muhaimin Iskandar mengatakan partainya mendukung pemindahan ibu kota dari Jakarta ke Palangkaraya. "Dukung ...

MUI Palu tegaskan halal bihalal bukan bid'ah

Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Palu, Sulawesi Tengah, menegaskan bahwa halal bihalal yang dilaksanakan umat Islam pada perayaan hari raya Idul ...

Libur Lebaran, coba ke sini : rumah pengasingan Soekarno

Rumah tempat pengasingan Presiden Soekarno di Muntok, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung kurang diminati wisatawan yang datang ke Kabupaten Bangka ...

Pemkot Blitar gelar kenduri 1.000 tumpeng

Pemerintah Kota Blitar, Jawa Timur menggelar kenduri 1.000 tumpeng sebagai bagian dari haul atau peringatan ke-47 meninggal mantan Presiden ...

70 tahun RI-Mesir: hikayat misteri 5.000 dolar

Suatu senja musim dingin di bibir Sungai Nil di Helwan, bagian selatan Kota Kairo, Mesir, pria muda tampan itu menyerahkan sebuah amplop misteri ...

Wakil Ketua DPRD Jatim merasa kecolongan oleh OTT KPK

Wakil Ketua DPRD Jatim Kusnadi mengaku merasa kecolongan oleh operasi tangkap tangan (OTT) yang dilanjutkan dengan penyegelan oleh Komisi ...

Megawati ungkapkan rasa syukur Hari Lahir Pancasila

Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri mengungkapkan rasa syukurnya, karena pemerintah telah menetapkan 1 Juni sebagai Hari Lahir Pancasila. ...

Megawati akan hadiri peringatan Hari Lahir Pancasila dan Bung Karno

Ketua Umum Dewan Pimpinan Ppusat Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Megawati Soekarnoputri akan menghadiri peringatan Hari Lahir Pancasila serta ...

Arsip Nasional RI berkomentar soal kontroversi Hari Pancasila

Kepala Arsip Nasional Republik Indonesia, Mustari Irawan, mengatakan, kontroversi soal Hari Lahir Pancasila tergantung persepsi masyarakat mereka ...

Pemuda Muhammadiyah: kesenjangan ekonomi permasalahan utama NKRI

Ketua Umum Pimpinan Pusat Pemuda Muhammadiyah Dahnil Anzhar Simanjuntak mengatakan kesenjangan ekonomi yang semakin melebar merupakan permasalahan ...

Megawati ajak dunia terapkan semangat Pancasila

Presiden RI kelima Megawati Soekarnoputri mengajak seluruh dunia, khususnya negara-negara Asia untuk menerapkan semangat yang terkandung dalam lima ...

Kenakan pakaian Betawi, Presiden pimpin upacara Hari Lahir Pancasila

Presiden Joko Widodo memimpin Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila di halaman Gedung Pancasila Kementerian Luar Negeri, Jakarta, ...

Megawati: Pancasila tidak disosialisasikan dengan benar

Presiden RI kelima Megawati Soekarnoputri di sela-sela lawatannya ke Korea Selatan untuk membicarakan upaya reunifikasi dua Korea dan menghadiri ...