Tag: praya

Dukung MotoGP Mandalika, TNI dorong gerakan serbuan vaksinasi

Jajarin TNI dari Kodim 1620/Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat terus mendorong gerakan "Serbuan Vaksinasi" secara masif guna mendukung ...

Lokasi camping ground MotoGP Mandalika belum difinalkan

Pemerintah Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat menyatakan, lokasi camping ground sebagai alternatif akomodasi penginapan pada ajang MotoGP di Sirkuit ...

Rute Tour de France L'Etape Indonesia di Lombok Tengah diperbaiki

Pemerintah Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat mulai melakukan perbaikan ruas jalan yang dijadikan rute Tour de France L’Etape Indonesia yang ...

Penataan kawasan Mandalika jelang balapan MotoGP

Sejumlah pekerja mengerjakan pelebaran ruas jalan Kuta-Keruak di depan Sirkuit Mandalika, KEK Mandalika, Kecamatan Pujut, Praya, Lombok Tengah, NTB, ...

Tempat duduk penonton MotoGP Mandalika di tribun sesuai warna tiket

Mandalika Grand Prix Association (MGPA) menyatakan, tiket MotoGP dijual dalam berbagai bentuk dan kisaran harga sehingga tempat duduk penonton di ...

Catat syarat menonton MotoGP Mandalika

Mandalika Grand Prix Association (MGPA) menyatakan, bagi masyarakat yang ingin menyaksikan balapan secara langsung, penyelenggara telah menetapkan ...

MGPA: Penjualan tiket MotoGP Mandalika terus meningkat

Mandalika Grand Prix Association (MGPA) selaku bagian dari ITDC Group menyatakan, tren penjualan tiket MotoGP Sirkuit Mandalika 2022 terus ...

RSUD NTB paparkan perihal sistem "travel bubble" di ajang MotoGP 2022

Direktur Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Provinsi Nusa Tenggara Barat dr Lalu Herman Mahaputra memaparkan perihal sistem "travel bubble" ...

Bandara Lombok siapkan alur kedatangan pebalap Tes Pramusim MotoGP

PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok, Nusa Tenggara Barat telah menyiapkan alur pemeriksaan kedatangan kru dan pebalap tes pra musim MotoGP ...

Polisi amankan Buku Hikayat Pohon Ganja dalam kasus tembakau sintetis

Tim Satuan Reserse Narkoba Kepolisian Resor Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, menyita buku berjudul Hikayat Pohon Ganja dalam pengungkapan kasus ...

Festival Bau Nyale di NTB pastikan penerapan prokes COVID-19

Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat menyatakan penyelenggaraan Festival Bau Nyale (Menangkap Cacing Laut) yang akan digelar ...

Presiden setujui jumlah penonton MotoGP Mandalika jadi 100 ribu orang

Dinas Pariwisata Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat menyatakan bahwa Presiden Joko Widodo telah menyetujui penambahan jumlah penonton ajang ...

BMKG: Waspadai gelombang laut hingga 2 meter di wilayah NTB

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Zaenudin Abdul Majid Lombok menyatakan gelombang laut mencapai 2 meter atau ...

Aparat gabungan cek lokasi pos pengamanan MotoGP Mandalika

Aparat gabungan Polres Lombok Tengah bersama Dinas Perhubungan Provinsi Nusa Tenggara Barat melakukan pengecekan lokasi pembangunan pos pengamanan ...

Pemkab Lombok siap sukseskan even Tour D France L'Etape Indonesia

Pemerintah Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat menggelar rapat koordinasi di kantor bupati setempat, dalam rangka mendukung penyelenggaraan even Tour ...