Tag: prasarana perkeretaapian

DJKA ajak swasta kembangkan Stasiun Tigaraksa dan flyover Tenjo

Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan membuka peluang kolaborasi bersama BUMN dan swasta dalam mengembangkan akses menuju ...

Kemenhub siapkan pekerjaan Switch Over 6 di Stasiun Manggarai

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktorat Jenderal Perkeretaapian bersama PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 1 Jakarta menyiapkan ...

Adhi Karya ikut garap proyek MRT rute Harmoni-Mangga Besar

PT Adhi Karya (Persero) Tbk (ADHI) akan ikut menggarap pekerjaan MRT Fase 2A Contract Package 202 (CP 202) rute Harmoni-Mangga Besar. PT MRT ...

Kemenhub siapkan antisipasi kemacetan pembangunan rel Simpang Joglo

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) bersama Pemerintah Kota Solo telah menyiapkan rekayasa lalu lintas untuk mengantisipasi dampak kemacetan dari ...

KAI Daop 9 Jember cek sarana dan prasarana jelang angkutan Lebaran

PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi 9 Jember bersama TNI/Polri, Dinas Perhubungan dan Jasa Raharja mengecek sarana dan prasarana perkeretaapian ...

KAI apresiasi masyarakat dukung reaktivasi jalur KA Garut-Cibatu

Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia (Persero) Didiek Hartantyo menyampaikan apresiasi atas dukungan dari pemangku kepentingan dan masyarakat yang ...

Raih sertifikasi bantalan rel, Waskita Beton bidik proyek kereta api

PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) membidik peluang proyek infrastruktur perkeretaapian setelah meraih sertifikasi untuk inovasi Bantalan Jalan Rel ...

DJKA apresiasi Pemkab Garut atas dukungan pengoperasian kereta api

Kementerian Perhubungan melalui Direktur Lalu Lintas dan Angkutan Kereta Api Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Risal Wasal menyampaikan ...

WSBP siap perbesar kapasitas pada proyek infrastruktur perkeretapian

PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) siap memperbesar kapasitas bisnis di bidang sarana infrastruktur perkeretaapian di Indonesia, sejalan dengan ...

Utamakan keselamatan, Kemenhub tinjau kesiapan jalur KA Cibatu-Garut

Direktur Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Zulfikri meninjau kesiapan pengoperasian jalur kereta api lintas Cibatu-Garut, ...

Komisi V DPR dukung pembangunan stasiun dan rel ganda Rancaekek

Wakil Ketua Komisi V DPR RI Andi Iwan Darmawan Aras menyampaikan Komisi V DPR mendukung pembangunan stasiun dan rel ganda ...

Kemenhub sebut ada tiga proyek perkeretaapian prioritas pada 2022

Direktur Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Zulfikri menyebutkan berdasarkan rencana kerja pemerintah, ada tiga proyek ...

KAI Sumut ajak masyarakat jaga keamanan perlintasan sebidang

ANTARA - PT Kereta Api Indonesia Divre 1 Sumatera Utara mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan di perlintasan sebidang khususnya di ...

62 perjalanan KA di Daop Semarang layani liburan akhir tahun

PT KAI Daop 4 Semarang menyiapkan 62 perjalanan kereta api lokal dan jarak jauh ke berbagai daerah tujuan setiap hari untuk melayani masyarakat yang ...

Kecelakaan di perlintasan sebidang kereta api Sumut capai 17 kasus

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Divisi Regional I Sumatera Utara mencatat selama Januari-Oktober 2021 terjadi 17 kecelakaan di perlintasan sebidang ...