Tag: pps dan kpps

KPU Sultra matangkan kesiapan personil dan logistik Pemilu

Menjelang pelaksanaan Pemilu yang tersisa sembilan hari lagi, KPU Sultra mematangkan kesiapan personil dan logistik termasuk anggaran untuk honor ...

KPU Kota Kediri targetkan pengemasan logistik pemilu selesai 11 hari

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Kediri, Jawa Timur, menargetkan pengemasan logistik Pemilu 2019 selesai dalam 11 hari sebelum didistribusikan ke ...

KPU Gorontalo Utara Coret Caleg Pelanggar Pidana Pemilu

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Gorontalo Utara, Provinsi Gorontalo, memastikan telah mencoret calon anggota legislatif (caleg) DPRD Kabupaten Gorontalo ...

Kucuran keringat para ibu sukseskan pemilu di Singapura

Di ruang bawah tanah kompleks Kedutaan Besar Republik Indonesia di Singapura, tujuh orang perempuan sibuk menandatangani lembar demi lembar surat ...

KPU NTT petakan TPS berdampak Semana Santa

KPU Nusa Tenggara Timur meminta KPU Kabupaten Flores Timur untuk mulai memetakan TPS mana saja di Larantuka di Pulau Flores yang berdampak langsung ...

Penyelenggara pemilu harus netral demi keutuhan NKRI

Menjelang 53 hari pemilihan umum serentak, KPU tengah menyiapkan logistik pemilu, seperti surat suara, bilik suara, sampul, segel, formulir, dan ...

KPU Batam rekrut 20.699 petugas KPPS pemilu

Komisi Pemilihan Umum Kota Batam Kepulauan Riau merekrut 20.699 orang petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) untuk Pemilu 2019 pada ...

Pelipatan surat suara Pilpres

Sejumlah petugas melipat surat suara Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden di Gudang Logistik KPU Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, Senin (11/2/2019). ...

KPU Maluku kembalikan sisa anggaran Rp33,43 miliar

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Maluku mengembalikan sisa anggaran pilkada Maluku, Kabupaten Maluku Tenggaran dan Kota Tual pada 27 Juni 2018 sebesar ...

KPU Cirebon : Pembukaan 19 kotak suara sesuai prosedur

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Cirebon, Jawa Barat Emirzal Hamdani mengatakan pembukaan 19 kotak surat suara di Kelurahan Kesenden sudah ...

PDIP: banyak pemilih belum dapatkan formulir C-6

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) mengatakan, hingga H-2 pemungutan suara putaran kedua Pilkada DKI Jakarta, masih banyak pemilih yang ...

TPS ini tidak ada petugasnya

Pemungutan suara di TPS Karubaga yang berlokasi dilapangan Merah Putih ditunda dan diusulkan untuk dilaksanakan pemungutan suara susulan.Hal itu ...

BPK paparkan 10 hasil pemeriksaan terhadap KPU

Anggota Badan Pemeriksa Keuangan Agung Firman menjelaskan 10 hasil pemeriksaan lembaganya terhadap KPU terkait kesiapan penyelenggaraan Pilkada ...

Komisi II DPR sepakat bentuk Panja Pilkada

Komisi II DPR RI sepakat membentuk panitia kerja (panja) Pilkada untuk fokus memberikan masukan kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan ...

Ketua KPU: penetapan peraturan tunggu revisi UU Pilkada

Komisi Pemilihan Umum menunda penetapan peraturan terkait pemilihan gubernur, bupati dan wali kota meskipun Presiden Joko Widodo telah mengesahkan ...