Tag: politik praktis

ASDI gelar panggung rakyat “Bongkar” untuk ingatkan bahaya korupsi

Aliansi Selamatkan Demokrasi Indonesia (ASDI) menggelar panggung rakyat bertema "Bongkar" untuk mengingatkan semua pihak, termasuk calon ...

Anak-anak dua capres tak tutup kemungkinan terjun ke politik

Anak-anak dari dua calon presiden yakni Alam Ganjar dan Mutiara Baswedan mengaku tak menutup kemungkinan untuk terjun ke dunia politik mengikuti ...

Pemprov Papua Barat selidiki oknum ASN terlibat politik praktis

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat akan menyelidiki oknum aparatur sipil negara (ASN) yang diduga terlibat dalam aktivitas politik praktik ...

HISNU ingatkan NU tidak boleh terlibat politik praktis

Koordinator Nasional Himpunan Santri Nusantara (HISNU) Yusuf Hidayat mengingatkan bahwa Nahdatul Ulama (NU) tidak boleh terlibat politik ...

Ketua: FKUB Sulteng tidak berafiliasi dengan peserta pemilu

Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi Sulawesi Tengah Prof. Kiai Haji Zainal Abidin menyatakan bahwa organisasi yang dipimpinnya tidak ...

Kudus raih dua kategori penghargaan di Anugerah Meritokrasi 2023

Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, meraih dua kategori penghargaan sekaligus dalam Anugerah Meritokrasi 2023 yang dilaksanakan Komisi Aparatur ...

Polri minta media lapor bila ada oknum tak netral  

Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Sandi Nugroho meminta media untuk melaporkan bila ada oknum atau anggota Polri yang tidak netral atau melanggar ...

Kadin tegaskan posisi netral selama Pemilu 2024

Pelaksana Tugas Harian Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Yukki Nugrahawan Hanafi mengungkapkan, posisi Kadin netral dan tidak ...

KASN cegah potensi 10 ribu kasus pelanggaran ASN di Pemilu 2024

Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) menyiapkan strategi untuk mencegah potensi pelanggaran netralitas ASN yang diperkirakan bisa mencapai 10 ribu ...

Politikus senior Demokrat akan berjuang maksimal menangkan AMIN

Politikus senior Partai Demokrat yang masuk dalam Tim Nasional Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN) akan berjuang secara ...

Sekda Bali sampaikan langkah jaga netralitas ASN ke Komisi II DPR RI

Sekretaris Daerah (Sekda) Bali Dewa Made Indra menyampaikan langkah-langkah Pemprov Bali dalam menjaga netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) jelang ...

Ketua DKPP RI: Birokrasi netral adalah syarat pemilu demokratis

Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI Heddy Lugito mengatakan birokrasi pemerintahan yang netral adalah salah satu syarat utama untuk ...

Kapolda Jambi ingatkan ASN jaga netralitas selama pemilu

Kepala Kepolisian Daerah Jambi Irjen Pol Rusdi Hartono mengingatkan agar seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di Polda setempat menjaga netralitas ...

Stafsus: Yaqut dilantik jadi Menag untuk perbaiki tata kelola Kemenag

Staf Khusus Menteri Agama Bidang Media dan Komunikasi Publik Wibowo Prasetyo menegaskan pelantikan Yaqut Cholil Qoumas menggantikan Fachrul Razi ...

Bamsoet yakini Kasad Maruli mampu dukung visi Panglima TNI

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meyakini Kepala Staf TNI Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak mampu mendukung visi Panglima TNI ...