Tag: pintu

DKI luncurkan tantangan berjalan kaki 7.500 langkah per hari

Warga DKI Jakarta yang ingin hidup sehat terhindar penyakit tidak menular bisa mengikuti tantangan Dinas Kesehatan DKI Jakarta untuk berjalan kaki ...

Wapres: Pembangunan di Papua Pegunungan berbasis pada konteks wilayah

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengatakan pemerintah akan fokus merumuskan strategi pembangunan yang sesuai dengan kearifan lokal dan ...

Jakpus sudah tertibkan 70 juru parkir liar minimarket dalam tiga pekan

Petugas gabungan Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Pusat sudah menertibkan 70 juru parkir liar yang beroperasi di minimarket dalam kurun waktu ...

Dongfeng akan gunakan robot humanoid dalam proses produksi kendaraan

Perusahaan otomotif China, Dongfeng Liuzhou Motor, berencana menggunakan robot humanoid dalam proses produksi kendaraan di ...

Marvel incar Shawn Levy untuk sutradarai 'Avengers' berikutnya

Pihak Marvel dan sutradara Shawn Levy dikabarkan sedang membicarakan proyek film ‘Avengers’ berikutnya, di mana pihak studio telah ...

Morrissey akan kembali manggung di Las Vegas pada akhir Juli

Rocker Inggris, Morrissey (65), melalui akun media sosialnya mengumumkan rencana untuk kembali manggung di Las Vegas, Amerika Serikat, ...

Korban perusakan mobil oleh oknum Bobotoh hadir di Gedung Sate

Korban perusakan mobil oleh oknum Bobotoh hadir di Gedung Sate Bandung, dalam acara pemberian Kadedeuh dari Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Jabar ...

Sejumlah lokasi di Jakarta Utara terdampak banjir rob

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mencatat sejumlah lokasi di Jakarta Utara mengalami dampak banjir rob pada Selasa ...

PPIH Medan minta JCH Sumut jaga kondisi fisik jelang puncak haji

Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Medan meminta jamaah calon haji (JCH) asal Sumatera Utara (Sumut) agar menjaga fisik menjelang ...

Mengenal sanksi adat “kesepekan di Desa Penglipuran - Bali

Suara jejak kaki melangkah terdengar nyaring. Pengunjung ramai mengiringi perjalanan ke salah satu pintu masuk di jejeran rumah adat Desa ...

Polri ekstradisi buron Interpol ke Thailand melalui Bandara Soetta

Tim Badan Reserse Kriminal Kepolisian Republik Indonesia (Bareskrim Polri) melakukan proses ekstradisi atau pemulangan terhadap buronan ...

Kementerian ESDM tangani evaluasi teknis terkait izin tambang ormas

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) akan menangani evaluasi teknis terkait penerbitan Izin Usaha Pertambangan Khusus (IUPK) untuk ...

Juventus telah mencapai kesepakatan untuk membebastugaskan Allegri

Juventus telah mencapai kesepakatan untuk membebastugaskan pelatih Massimiliano Allegri, yang dipecat dua pekan silam, dengan persetujuan ...

Polisi tetapkan 18 tersangka kerusuhan usai final Liga 1

Kepolisian Resor (Polres) Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya menetapkan sebanyak 18 tersangka kerusuhan yang terjadi usai laga sepak bola babak final ...

Gubernur Jabar janji pecat anggota Dishub jika terlibat pungli

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin berjanji memecat anggota Dinas Perhubungan (Dishub) jika terbukti terlibat pungutan liar (pungli) ...