Tag: pilkada serentak 2020

KPU Lampung catat partisipasi masyarakat sebesar 74,31 persen

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Lampung mencatat tingkat partisipasi pemilih di delapan kabupaten/kota yang melaksanakan pilkada di provinsi ini ...

KPU Indramayu gelar PSU di dua TPS

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, menggelar pemungutan suara ulang (PSU) di dua tempat pemungutan suara (TPS) pada Pilkada ...

Kapolres Kepulauan Meranti pastikan penghitungan suara sesuai prokes

Kepala Polres Kepulauan Meranti,AKBP Eko Wimpiyanto Hardjito, Minggu memastikan proses pleno rekapitulasi suara hasil pemilihan kepala daerah ...

Peneliti: Pemungutan suara Pilkada Serentak 2020 tercatat taat prokes

Pemungutan suara dalam Pilkada Serentak 2020 tercatat berlangsung dengan penerapan protokol kesehatan yang baik di sebagian besar tempat pemungutan ...

Partisipasi pemilih dalam Pilkada Gorontalo di atas 80 persen

Kepala Kesbangpol Provinsi Gorontalo Imran Bali mengatakan partisipasi pemilih dalam pilkada di tiga kabupaten menunjukkan angka di atas 80 ...

Membaca hasil Pilkada Gubernur Sumatera Barat 2020 (1)

Setelah berjuang selama 70 puluh hari sejak 26 September hingga 5 Desember 2020 merebut hati warga Sumatera Barat, akhirnya pelayaran delapan orang ...

Pengamat nilai faktor ketua umum kunci kemenangan Golkar di pilkada

Pengamat komunikasi politik dari Universitas Pelita Harapan Emrus Sihombing menilai kemenangan Partai Golkar pada 165 daerah dalam Pilkada Serentak ...

Ketua Umum PGI apresiasi penegakan protokol kesehatan dalam pilkada

Ketua Umum Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI) Pdt Gomar Gultom mengapresiasi pelaksanaan pemungutan suara Pilkada Serentak 2020 yang ...

Bawaslu Jateng telusuri politik uang pilkada di empat kabupaten

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Jawa Tengah (Jateng) menelusuri dugaan praktik politik uang yang terjadi pada pilkada serentak di empat ...

Junimart berharap kepala daerah terpilih mampu bawa kemajuan-keadilan

Anggota Komisi II DPR RI Junimart Girsang berharap kepala daerah terpilih hasil Pilkada Serentak 2020 mampu membawa kemajuan dan keadilan untuk ...

Sepekan, Komnas HAM soal FPI hingga buronan Bom Bali

Kapolri Jenderal Pol Idham Azis memberikan apresiasi kepada seluruh elemen masyarakat, baik pemerintah daerah, TNI, tokoh masyarakat maupun pihak ...

Sepekan, kerawanan pilkada hingga Wapres bertemu Jusuf Kalla

Badan Pengawas Pemilihan Umum memetakan sebanyak 49.390 tempat pemungutan suara (TPS) memiliki kerawanan dalam sembilan ...

Hendy-Gus Firjaun imbau pendukung tak euforia berlebihan

Calon Bupati dan Wakil Bupati Jember Hendy Siswanto - M. Balya Firjaun Barlaman yang dikabarkan unggul dalam versi hitung cepat mengimbau ...

Tidak cukup bukti, KPU Sumenep gagalkan PSU di 2 TPS

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumenep, Jawa Timur, menggagalkan pelaksanaan pemungutan suara ulang (PSU) Pilkada Sumenep di dua tempat pemungutan suara ...

Jalan kaki 3 hari, Hasil pilkada dari Pegunungan Meratus tiba di PPK

Hasil pemungutan suara Pilkada Serentak 2020 di desa terjauh Pegunungan Meratus, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kalimantan Selatan, telah sampai ke ...