Tag: piala adipura

Menteri Lingkungan Hidup soroti penanganan sampah Depok

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar menyoroti masalah penanganan sampah di Kota Depok, Jawa Barat.  "Di ...

Warga diimbau kurangi penggunaan kantong plastik

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Ogan Komering Ulu, Sumatera Selatan mengimbau masyarakat di wilayah tersebut untuk mengurangi penggunaan ...

Warga Magelang-Jateng diajak kurangi sampah plastik

Wali Kota Magelang , Jawa Tengah, Sigit Widyonindito mengajak warganya mengurangi aktivitas sehari-hari yang berdampak sampah plastik guna mendukung ...

Banjarmasin, Indramayu rayakan kesuksesan raih Adipura

Pemerintah Kota Banjarmasin di Kalimantan Selatan pada Selasa merayakan keberhasilan meraih penghargaan Adipura dengan mengarak piala lewat jalur ...

Raih Adipura, Pemkab Lebak bagikan 5.000 durian gratis

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lebak menyediakan 5.000 durian lokal gratis untuk masyarakat sebagai rasa syukur atas dilantiknya pimpinan daerah baru ...

Penghargaan kategori kinerja pengurangan sampah diraih Kota Makassar

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) memberikan penghargaan kategori kinerja pengurangan sampah kepada Pemerintah Kota Makassar, ...

Pemerintah berikan 146 anugerah Adipura

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan memberikan anugerah Adipura kepada 146 penerima penghargaan dalam acara yang berlangsung di Jakarta, ...

Magelang percantik taman Gunung Tidar

Dinas Pertanian dan Pangan Kota Magelang, Jawa Tengah, mempercantik Taman Lereng Gunung Tidar di sisi timur untuk menarik wisatawan. "Wajah ...

Tugu Adipura pengingat masyarakat Ambon untuk menjaga lingkungan

Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy menyatakan pembangunan Tugu Adipura adalah untuk mengingatkan komitmen masyarakat dalam menjaga ...

Pegiat lingkungan: tindak penancap paku poster caleg di pohon

Pegiat lingkungan Pati Hariyose meminta pemerintah kota untuk menindak oknum yang menancapkan paku, baik untuk poster caleg, spanduk, dan iklan di ...

Aplikasi smart city Tangerang diadopsi Bangka dan Luwu

Kabupaten Luwu Timur dan Bangka Selatan mengadopsi aplikasi smart city yang dikembangkan oleh Pemerintah Kota Tangerang, Banten. Bupati Luwu ...

Kesadaran warga Nunukan untuk tidak membuang sampah sembarangan masih rendah

Forum Kabupaten Sehat (Forkahat) Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara berpendapat kesadaran masyarakat masih rendah terhadap kebersihan lingkungan ...

Kota Bandung targetkan raih piala Adipura Paripurna

Pemerintah Kota Bandung menargetkan meraih Piala Adipura Paripurna yang merupakan tingkatan penghargaan paling tinggi setelah tiga kali ...

Sekolah Pelangi diluncurkan di Magelang

Bupati Magelang Zaenal Arifin meluncurkan Sekolah Pelangi di Sekolah Dasar Taman Agung 3 Muntilan dengan berbagai program belajar untuk menanamkan ...

Harapan Ridwan Kamil untuk Bandung pada 2018

Wali Kota Bandung Ridwan Kamil menyampaikan harapannya untuk Kota Bandung pada tahun 2018 yaitu ingin mempertahankan prestasi-prestasi di berbagai ...