Tag: pesta olahraga

Daffa Golden Boy raih emas pertama untuk wushu di SEA Games 2023

Sesuai namanya, atlet taolu Indonesia Muhammad Daffa Golden Boy akhirnya memenangkan medali emas pertamanya sekaligus emas pertama untuk cabang wushu ...

Maria Londa sempat alami cedera kaki sebelum raih emas lompat jauh

Maria Natalia Londa sempat mengalami cedera sebelum mengunci medali emas pada nomor lompat jauh SEA Games XXXII/2023 Kamboja di Morodok Tecno ...

Hendro Yap tidak salahkan panitia terkait insiden podium mati lampu

Penganugerahan medali nomor jalan cepat 20 kilometer putra SEA Games 2023 sempat menarik perhatian publik Indonesia, karena penerangan untuk podium ...

Konsentrasi Dina Aulia pecah usai kena kartu hijau saat start

Dina Aulia mengaku gugup sehingga mendapat kartu hijau karena dianggap melakukan pelanggaran saat start lomba 100 meter lari gawang putri SEA Games ...

Round up - Merah Putih masih sulit beranjak dari papan tengah

Upaya kontingen Indonesia untuk bangkit dan menembus posisi minimal tiga besar dalam klasemen sementara koleksi medali SEA Games 2023 di Kamboja ...

Maria Londa buktikan masih bertaji dengan emas di SEA Games 2023

Maria Natalia Londa menegaskan masih bertaji dengan meraih emas pada nomor lompat jauh putri SEA Games XXXII/2023 Kamboja di Morodok Techo National ...

Indonesia keluar sebagai juara umum pencak silat SEA Games 2023

Tim nasional pencak silat Indonesia keluar sebagai juara umum pada cabang olahraga bela diri pencak silat yang dipertandingkan di SEA Games 2023 ...

Dua medali perak SEA Games 2023 dari wushu dan soft tenis

ANTARA - Pada hari kelima pesta olahraga se-Asia Tenggara SEA Games 2023, Indonesia menambah dua medali perak. Cabang wushu dan soft tenis ...

KBRI Phnom Penh beri dukungan logistik untuk kontingen Indonesia

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Phnom Penh, Kamboja memberikan dukungan logistik untuk kontingen Merah Putih yang berlaga di SEA Games ...

Kiprah pemain Bali United yang torehkan prestasi di SEA Games

Ajang kompetisi olahraga regional, SEA Games berlangsung di Kamboja selaku tuan rumah pada 2023 yang diikuti 11 negara di Asia Tenggara. Seluruh ...

Perjuangan peloncat indah Gladies Lariesa hasilkan perak dan perunggu

Perjuangan atlet loncat indah satu-satunya Indonesia Gladies Lariesa Garina Haga di SEA Games XXXII/2023 Kamboja menghasilkan dua medali yakni perak ...

Atlet dari cabang atletik punya potensi raih emas pada lomba hari ini

Cabang atletik Indonesia memiliki potensi menambah pundi-pundi medali emas SEA Games XXXII/2023 Kamboja yang bergulir di Morodok Techo National ...

Sandi sebut taktik dan strategi jadi kunci menangi medali emas karate

Karateka nomor kumite perorangan putra di bawah 84 kilogram Sandi Firmansyah menyebut penerapan taktik dan strategi menjadi kunci dirinya mampu ...

Round up - Tambahan medali tersendat, Indonesia tergeser Filipina

Tantangan kontingen Indonesia untuk bisa memenuhi target masuk peringkat pertama atau kedua dalam SEA Games 2023 di Kamboja terlihat semakin berat ...

Soft tenis beregu putra raih emas usai tumbangkan Thailand di final

Tim soft tenis beregu putra menyumbang emas untuk Kontingen Indonesia setelah berhasil menumbangkan Thailand pada partai final SEA Games XXXII/2023 ...