Tag: peserta didik

Kemendikbudristek jembatani 49 sekolah vokasi bermitra dengan ritel

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi menjembatani kemitraan ...

36 siswa RMP tingkat SMP difasilitasi Pemkot Bandung agar bisa sekolah

Sebanyak 36 calon siswa tergolong rawan melanjutkan pendidikan (RMP) tingkat SMP yang dilaporkan tidak bisa diterima di sekolah, telah difasilitasi ...

IDI: Penekanan biaya spesialis jadi solusi cegah perundungan dokter

Ketua Umum Ikatan Dokter Indonesia dr. Moh. Adib Khumaidi menyampaikan bahwa penekanan biaya pendidikan spesialis bisa menjadi salah satu solusi ...

50 MI turut andil pengembangan sepak bola putri di Kudus

Pengembangan sepak bola putri di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, bakal melibatkan 50 madrasah ibtidaiyah (MI) setelah sebelumnya melibatkan 32 sekolah ...

Gubernur Sumut minta kemendikbudristek evaluasi PPDB sistem zonasi

Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi meminta pemerintah pusat melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi untuk melakukan ...

EF Kids and Teens dukung pariwisata lewat pelatihan Bahasa Inggris

EF Kids and Teens Indonesia memberikan Program Pelatihan Bahasa Inggris untuk tenaga pendidik Sekolah Dasar di berbagai daerah wisata yang ...

Dispendik Jatim minta masyarakat hormati hasil akhir PPDB

Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur, Aries Agung Paewai meminta masyarakat menghormati hasil akhir penerimaan peserta didik baru (PPDB) ...

Kemarin, evaluasi zonasi PPDB hingga stunting turun di tiap daerah

Sejumlah berita humaniora kemarin, Jumat (21/7), masih menarik dibaca hari ini, mulai dari pemerintah akan mengevaluasi penerapan zonasi dalam PPDB ...

Pemerintah akan mengevaluasi penerapan zonasi dalam PPDB

Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan Kualitas Pendidikan dan Moderasi Beragama Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan ...

Penjabat Gubernur DKI Jakarta pastikan sistem PPDB akan dievaluasi

ANTARA - Pemerintah Provinsi (Pemrpov) DKI Jakarta memastikan akan mengevaluasi sistem penerimaan peserta didik baru (PPDB) di masa tahun ajaran baru ...

Zonasi sekolah, Ridwan Kamil sebut telah surati Kemendikbudristek

ANTARA - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil di Bogor, Jumat (21/7), mengatakan telah bersurat kepada Kemendikbudristek untuk mengevaluasi sistem zonasi ...

Pondok modern dan kualitas sekolah umum di perkotaan

Pondok pesantren (ponpes) merupakan institusi pendidikan keagamaan yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan masyarakat Indonesia, terutama yang ...

Inspektorat Bandarlampung panggil dua orang terkait kasus PPDB

Inspektorat Kota Bandarlampung memanggil dua orang guna dimintai keterangan lebih lanjut dalam kasus pemalsuan dokumen kependudukan pada penerimaan ...

Ombudsman Bali minta posko PPDB lebih efektif laksanakan fungsi

Ombudsman RI Perwakilan Bali saat menyampaikan hasil pengawasan proses pendaftaran peserta didik baru (PPDB) 2023, dan meminta agar posko pengaduan ...

Bamsoet minta perkuat pendidikan karakter Pancasila cegah perundungan

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meminta Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) beserta pihak sekolah memperkuat ...