Tag: perusahaan

KPK sita uang Rp2,4 miliar terkait penyidikan PT Taspen

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita uang tunai Rp2,4 miliar terkait penyidikan dugaan korupsi bermodus investasi fiktif di PT ...

PDB zona euro tumbuh 0,4 persen pada kuartal III 2024

Nilai Produk Domestik Bruto (PDB) zona euro yang disesuaikan secara musiman tumbuh 0,4 persen pada kuartal III 2024 (Q3), atau meningkat dari ...

Inflasi zona euro naik jadi 2 persen pada Oktober 2024

Inflasi tahunan zona euro diperkirakan akan mencapai 2 persen pada Oktober 2024, naik dari 1,7 persen pada September, menurut sebuah proyeksi cepat ...

Daftar harga bensin Vivo terbaru November 2024

Pada November 2024 ini, harga BBM kembali mengalami penyesuaian sehingga berbagai perusahaan bahan bakar di Indonesia mengambil langkah untuk ...

Starbucks buka 790 gerai baru di China

Starbucks mencetak rekor baru dengan membuka 790 gerai baru dan merambah ke 166 pasar tingkat wilayah baru di China Daratan pada tahun fiskal yang ...

Perbandingan harga BBM Pertamina dan Shell per November 2024

Harga BBM selalu menjadi perhatian utama bagi masyarakat Indonesia. Hal ini dikarenakan perubahan harga BBM yang dapat mempengaruhi kehidupan ...

Survei: 90 persen perusahaan asing puas dengan lingkungan bisnis China

Lebih dari 90 persen perusahaan yang didanai asing di China menyatakan puas dengan lingkungan bisnis di negara tersebut, berdasarkan survei yang ...

Sektor manufaktur China kembali masuki zona ekspansi pada Oktober 2024 di tengah langkah-langkah propertumbuhan

Sektor manufaktur China kembali memasuki zona ekspansi pada Oktober 2024 setelah lima bulan berturut-turut mengalami kontraksi menyusul dukungan ...

IPP swasta nasional bidik pengembangan EBT 82 MW

Pengembang pembangkit listrik swasta (independent power producer/IPP) energi baru dan terbarukan (EBT) nasional, PT Hero Global Investment (HGI) ...

Samsung dikabarkan kembali menunda peluncuran One UI 7 Beta

Perusahaan elektronik Samsung kembali menunda peluncuran One UI 7 Beta menurut kabar dari informan terkenal di platform media sosial ...

Medidata Luncurkan Solusi Gabungan untuk Mendukung Uji Coba Onkologi dan Vaksin Guna Mempercepat Rancangan dan Pelaksanaan Penelitian

- Medidata adalah perusahaan milik Dassault Systèmes dan penyedia solusi uji klinis terkemuka untuk industri ilmu hayat. Medidata memperkenalkan dua ...

PMI sektor nonmanufaktur China tercatat 50,2 pada Oktober 2024

Indeks manajer pembelian (purchasing managers' index/PMI) untuk sektor nonmanufaktur China tercatat di angka 50,2 pada Oktober 2024, naik dari 50 ...

Segini besaran gaji karyawan Indomaret dan Alfamart

Bekerja di Indomaret dan Alfamart saat ini banyak diminati masyarakat. Keduanya merupakan bisnis ritel minimarket yang telah tersebar hampir di ...

Xsolla dan Long Tale Games Luncurkan Kampanye Amal Bersama Life Is Feudal Untuk Mendukung Games for Change

- Xsolla adalah perusahaan perdagangan video game global. Xsolla bermitra dengan Long Tale Games untuk meluncurkan kampanye amal. 50% dari hasil ...

Siasat cepat pemerintah amankan pekerja Sritex dari badai PHK

Senin 21 Oktober menjadi momen yang tak diduga oleh para pekerja perusahaan tekstil PT Sri Rejeki Isman (Sritex). Pasalnya perusahaan tekstil dan ...