Tag: perusahaan

Simak kembali warta tentang lagu baru IVE, film "Captain America"

Kanal gaya hidup, hiburan, teknologi, dan otomotif ANTARA pada Minggu (10/11) antara lain menyiarkan warta tentang lagu ...

Pekerja migran Indonesia layak diganjar gelar pahlawan

Sebagai bangsa pejuang, Indonesia tidak pernah kekurangan warga negaranya yang memiliki semangat "tempur" tinggi. Banyak pahlawan ...

Mendes PDT ingin perusahaan swasta bersinergi atasi kemiskinan di desa

Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto mengaku ingin perusahaan swasta di berbagai wilayah di Indonesia ikut ...

BNBR-Envision sepakat bangun PLTS terapung dan PLTB

PT Bakrie & Brothers Tbk. (BNR) dan Envision Energy International Ltd. (Envision) sepakat membangun Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) ...

MoU perusahaan Indonesia-China senilai 10,07 miliar dolar AS

Presiden Prabowo Subianto (keempat kiri) menyaksikan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) antara perusahaan Indonesia dan China dengan nilai ...

Prabowo saksikan kesepakatan bisnis RI-China 10,07 miliar dolar AS

Presiden Prabowo Subianto menyaksikan tanda tangan nota kesepahaman (MoU) antara perusahaan Indonesia dan China dengan nilai mencapai 10,07 miliar ...

TRK Valves mewakili produsen katup RI berpartisipasi di ADIPEC 2024

PT TRK Valves, produsen katup nasional, berpartisipasi di ajang konferensi internasional Abu Dhabi Petroleum and Conference (ADIPEC) yang digelar di ...

Presiden Prabowo Subianto tinggalkan China menuju AS

Presiden Prabowo Subianto menyelesaikan lawatan kenegaraan di Beijing, China untuk selanjutnya terbang ke Washington DC, Amerika Serikat pada Minggu ...

Hyundai kembali ke tombol fisik karena "touchscreen" kurang disukai

Perusahaan otomotif asal Korea Selatan, Hyundai, mengakui bahwa kini permintaan agar penggunaan tombol fisik untuk kontrol di dalam mobil menjadi ...

Pemerintah Australia akan terapkan standar V2G rumah tangga

Warga Australia akan segera dapat menggunakan mobil listrik mereka layaknya “powerbank” yang tidak hanya berguna untuk menyalakan listrik ...

Mendag: Kemitraan ritel modern dan toko kelontong bisa bangkitkan UMKM

Menteri Perdagangan RI Budi Santoso mengapresiasi adanya kolaborasi strategis antara ritel modern dan toko kelontong yang dinilai mampu mendukung ...

Jurus ampuh Riau genjot pajak untuk tingkatkan pendapatan daerah

Harus diakui saat ini pajak merupakan salah satu penyumbang signifikan pendapatan daerah di Provinsi Riau. Penerimaan pajak yang optimal ...

Pameran CIIE ke-7 diikuti 3.496 peserta dari 129 negara dan kawasan

Berlangsung dari 5 hingga 10 November, ajang Pameran Impor Internasional China (China International Import Expo/CIIE) ke-7 diikuti 3.496 peserta ...

Dampingi Prabowo, Menteri KKP perkuat kerjasama perikanan dengan China

Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Sakti Wahyu Trenggono memperkuat kerjasama sektor perikanan dengan China, saat mendampingi kunjungan kenegaraan ...

SIG dukung pembangunan infrastruktur melalui semen hijau

PT Semen Indonesia (Persero) Tbk menegaskan komitmen untuk mendukung pemerintah dalam pembangunan infrastruktur dan perumahan, salah satunya melalui ...