Tag: pernafasan

DPRD Jabar prihatin kasus pasien terduga virus corona di RSHS Bandung

Komisi V DPRD Jawa Barat (Jabar) menyatakan prihatin dengan adanya informasi tentang dua pasien yang salah satunya adalah warga negara asing (WNA) ...

RSHS belum pastikan dua pasien isolasi terpapar virus corona

Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) Bandung belum memastikan apakah dua pasien yang masuk ke ruang isolasi khusus sejak Ahad (26/1) terpapar virus ...

RSHS Bandung benarkan sedang isolasi WNA asal Tiongkok

Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) Bandung membenarkan bahwa sedang merawat dua pasien yang salah satunya adalah warga negara asing (WNA) asal Tiongkok ...

Eijkman: 2019-nCov jenis virus corona ke-7 menginfeksi manusia

Kepala Lembaga Biologi Molekuler Eijkman, Prof. Amin Subandriyo mengatakan virus corona jenis baru yang pertama kali muncul di Wuhan, China, yakni ...

Fakta terbaru seputar merebaknya virus corona dari China

Wabah virus corona baru yang berasal dari pusat kota Wuhan, China telah menewaskan 41 orang dan menginfeksi lebih dari 1.300 orang di seluruh ...

Virus corona melanda, dunia waspada

Beberapa waktu lalu, virus corona menggemparkan dunia melalui kasus SARS dan MERS. Kini, tragedi yang disebabkan virus corona itu berulang ...

Antisipasi virus corona, Sulsel awasi pintu masuk bandara-pelabuhan

Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) mengantisipasi penyebaran virus corona masuk ke wilayah itu melalui pintu-pintu kedatangan warga ...

Mengenal dan mencegah terjangkit virus corona

Virus corona diyakini pertama kali muncul di Wuhan di China pada Desember 2019 dan hingga 24 Januari 2020, virus corona telah menewaskan 25 orang dan ...

China bangun RS berkapasitas 1.000 ranjang untuk tangani virus corona

Kota Wuhan di China mempercepat pembangunan rumah sakit baru berkapasitas 1.000 ranjang untuk merawat pasien yang terjangkit virus corona tipe baru, ...

Transportasi berhenti, jumlah korban virus bertambah menjadi 25

China meningkatkan langkah-langkah untuk membatasi penyebaran virus yang telah menewaskan 25 orang dan menginfeksi 800 lainnya, dengan menghentikan ...

Harga minyak jatuh, momok virus China ancam permintaan bahan bakar

Harga minyak jatuh sekitar dua persen pada akhir perdagangan Kamis (Jumat pagi WIB) di tengah kekhawatiran bahwa penyebaran Virus Corona dari China ...

Dolar AS stabil karena ketakutan penularan virus korona berkurang

Kurs dolar AS tidak berubah terhadap sekeranjang mata uang lainnya pada akhir perdagangan Rabu (Kamis pagi WIB), karena permintaan terhadap mata uang ...

Cara menghadapi virus corona? Main game dan nonton "The Flu"

Terancam oleh wabah virus baru, banyak orang China telah beralih ke game online simulasi wabah dan film bertema bencana berjudul "The Flu" ...

WN Rusia ditemukan meninggal di dalam kolam renang di Kuta-Bali

Warga negara asing (WNA) asal Rusia bernama Vladimir Chausov (30) ditemukan meninggal dunia di dalam Kolam Renang di sebuah rumah yang berada di Desa ...

Rupiah menguat seiring dimulainya rapat bank sentral

Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antar bank di Jakarta pada Rabu sore ditutup menguat seiring dimulainya Rapat Dewan Gubernur (RDG) Bank ...