Tag: perlindungan wni

Menlu Retno minta Sudan lindungi WNI yang terdampak konflik militer

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi meminta pemerintah Sudan melindungi warga negara Indonesia (WNI) yang terdampak konflik militer bersenjata di ...

Menlu Retno: Indonesia bersiap evakuasi WNI dari Sudan

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyatakan bahwa pemerintah sedang bersiap mengevakuasi warga negara Indonesia (WNI) dari Sudan, yang dilanda ...

Delapan nelayan asal Merauke dipulangkan dari PNG usai jalani hukuman

Sebanyak delapan nelayan asal Merauke yang menjalani hukuman di penjara Daru, Papua Nugini, telah dipulangkan melalui PLBN Skouw Jayapura. Konsul ...

Tiga WNI ditangkap karena dugaan pembunuhan di Jepang

Tiga warga negara Indonesia (WNI) ditangkap oleh polisi Jepang karena diduga melakukan pembunuhan dan pembuangan mayat pada 30 Desember ...

Satu WNI terkena pantulan peluru nyasar di tengah pertempuran Sudan

Seorang WNI dikabarkan terkena pantulan peluru nyasar pada Minggu (16/4) di tengah konflik militer di Sudan, sementara belasan WNI telah dievakuasi ...

KBRI Khartoum salurkan bantuan bagi WNI terdampak konflik di Sudan

KBRI Khartoum pada Selasa (18/4) telah mendistribusikan bantuan logistik kepada sejumlah WNI terdampak pertempuran di Sudan. “Bantuan ...

11 nelayan Indonesia diselamatkan dari pulau terpencil Australia

Sebanyak 11 nelayan Indonesia yang terdampar di Pulau Bedwell, Rowley Shoals, Western Australia, telah diselamatkan oleh otoritas setempat pada ...

Kemlu dampingi WNI ditangkap karena tuduhan kekerasan seksual di AS

Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia melalui Konsulat Jenderal RI (KJRI) San Francisco terus mendampingi seorang WNI yang ditangkap di ...

Pemerintah memulangkan 154 WNI kelompok rentan dari Malaysia

Kementerian Luar Negeri RI memfasilitasi pemulangan 154 warga negara Indonesia (WNI) atau pekerja migran Indonesia yang ditahan di berbagai Detensi ...

Sebanyak 30 WNI korban perdagangan orang di Vietnam dipulangkan

Sebanyak 30 warga negara Indonesia (WNI) yang terindikasi korban tindak pidana perdagangan orang (TPPO) di Ho Chi Minh City, Vietnam, telah ditangani ...

Anggota DPR: Negara pastikan kondisi PMI di Suriah baik

Anggota Komisi I DPR RI Christina Aryani menyatakan saat ini Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Damaskus berkomunikasi intens untuk memastikan ...

KBRI: Tidak ada WNI jadi korban kecelakaan kereta di Belanda

KBRI Den Haag memastikan tidak ada warga negara Indonesia (WNI) menjadi korban dalam kecelakaan kereta di Belanda, yang terjadi Selasa pukul 03.25 ...

Dubes RI blusukan di Jandouba Tunisia untuk kunjungi WNI

Duta Besar RI untuk Tunisia Zuhairi Misrawi blusukan ke kediaman seorang warga negara Indonesia (WNI) asal Purwakarta yang berada di Jandouba, ...

Gempa guncang Papua Nugini, tidak ada WNI jadi korban

KBRI Port Moresby memastikan bahwa tidak ada warga negara Indonesia (WNI) yang menjadi korban gempa bumi yang mengguncang wilayah Wewak, Papua ...

Pemerintah tangani kasus WNI korban penipuan kerja di Suriah

Kementerian Luar Negeri dan KBRI Damaskus sedang menangani kasus yang dihadapi Dede Aisyah, seorang WNI yang mengaku dijanjikan bekerja di Turki ...