Tag: peringatan hari ham

Moeldoko: Pemerintah fokus kembangkan Kota Ramah HAM

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengatakan Pemerintah terus menginisiasi program Kota Ramah Hak Asasi Manusia (HAM) untuk meningkatkan kualitas ...

KKP dorong pengusaha lindungi awak kapal perikanan

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mendorong pelaku usaha yang bergerak di sektor perikanan tangkap dan industri pengolahan ikan untuk ...

Warga pertanyakan janji Anies tentang becak

Perwakilan warga dari Jaringan Rakyat Miskin Kota (JRMK) Jakarta mempertanykan janji Gubernur DKI Anies Baswedan tentang pengoperasian kembali ...

Palangka Raya terima penghargaan kota peduli HAM 2019

Pemerintah Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, menerima penghargaan sebagai kota yang dinilai peduli dengan HAM 2019 dari Kementerian Hukum dan ...

Pemprov DKI tetap komit berikan hak dasar masyarakat Jakarta

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menegaskan pihaknya tetap berkomitmen untuk memberikan hak dasar bagi masyarakat di Jakarta. "Hari ini ...

Anies singgung lem Aibon di peringatan HAM Internasional

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyinggung persoalan lem Aica-Aibon pada peringatan Hari Hak Asasi Manusia (HAM) internasional di Lapangan ...

Kediri raih penghargaan Kota Peduli HAM keempat kalinya

Pemerintah Kota Kediri, Jawa Timur, berhasil meraih Penghargaan Kota Peduli Hak Asasi Manusia (HAM) 2019 yang diperoleh dalam Puncak Peringatan Hari ...

Anies sebut separuh penduduk Jakarta bukan pemilik rumah

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebutkan separuh penduduk di Jakarta bukanlah pemilik rumah karena hal itu bukanlah pilihan, tetapi ...

MRT Jakarta berkomitmen seluruh pelanggannya dapat layanan setara

PT. MRT Jakarta berkomitmen layanannya  semakin meningkat dan dapat digunakan oleh seluruh pelanggan terutama bagi penumpang prioritas ...

Menkumham beri penghargaan 272 kabupaten/kota peduli HAM

Menteri Hukum dan HAM, Yasonna Laoly, memberikan penghargaan terhadap 272 kabupaten/kota sebagai kabupaten dan kota peduli HAM. "Pemberian ...

Komnas HAM apresiasi MRT atas pemenuhan hak kelompok rentan

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) mengapresiasi PT. Moda Raya Terpadu (MRT) Jakarta yang telah menyediakan berbagai fasilitas untuk ...

DPR: Pemerintah punya niat baik selesaikan kasus pelanggaran HAM

Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menilai pemerintah memiliki niat baik dalam menyelesaikan kasus-kasus pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) ...

Puan: DPR ingin pastikan pemerintah penuhi hak-hak masyarakat

Ketua DPR RI Puan Maharani menegaskan bahwa lembaganya melalui fungsi legislasi, anggaran, dan pengawasan ingin memastikan pemerintah melalui program ...

Wapres: Pemerintah berkomitmen selesaikan pelanggaran HAM masa lalu

Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengatakan Pemerintah tetap berkomitmen untuk mencari solusi terbaik untuk menyelesaikan persoalan-persoalan ...

BPIP sebut Pancasila perkuat HAM

Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) menyatakan bahwa Pancasila yang merupakan ideologi Indonesia, dinilai mampu memperkuat hak asasi manusia ...