Tag: peretasan data

Dekan UB: Pendidikan vokasi harus berorientasi keahlian dan kepakaran

Dekan Fakultas Vokasi Universitas Brawijaya (UB), Malang, Jawa Timur, Prof Dr Unti Ludigdo mengatakan pendidikan vokasi harus berorientasi pada ...

Keluarga pemuda Madiun tersangka peretasan terkait 'Bjorka' minta maaf

Pihak keluarga dari MAH, pemuda asal Kabupaten Madiun, Jawa Timur, yang telah berstatus tersangka kasus peretasan terkait "Bjorka" meminta ...

Ombudsman RI sarankan instansi pemerintah berjaga 24 jam dari peretas

Pimpinan Ombudsman RI Jemsly Hutabarat menyarankan instansi pemerintah menjaga data selama 24 jam agar tidak memberi kesempatan peretas untuk ...

Moeldoko: Aksi peretasan data oleh "Bjorka" harus ditindak tegas

Kepala Staf Kepresidenan Jenderal TNI (Purn) Moeldoko mengatakan aksi peretasan data milik Indonesia seperti yang dilakukan akun “Bjorka” ...

Ketua DPR ingatkan Satgas bisa selesaikan kebocoran data

Ketua DPR RI Puan Maharani mengingatkan Satuan Tugas (Satgas) Perlindungan Data yang dibuat pemerintah dapat menyelesaikan masalah kebocoran data dan ...

Kemarin, Satgas perlindungan data hingga Effendi Simbolon minta maaf

Beragam peristiwa bidang politik terjadi di Indonesia pada Rabu (14/9) mulai dari Mahfud MD umumkan pemerintah bentuk satgas perlindungan data hingga ...

Hoaks satir! Peretas Bjorka ditangkap polisi

Perhatian masyarakat terhadap keamanan data pribadi di sejumlah layanan swasta ataupun lembaga pemerintah mulai meningkat setelah marak kasus ...

Kebocoran data pribadi marak, UU PDP kian mendesak

Belakangan ini dugaan kebocoran data pribadi semakin marak, sehingga membuat Presiden RI Joko Widodo mengeluarkan instruksi agar masalah itu segera ...

Pakar: Peretasan Bjorka momentum untuk libatkan talenta keamanan siber

Pakar Teknologi Informasi Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta Ridi Ferdiana mengatakan pembocoran data yang dilakukan peretas dengan ...

Mahfud MD pastikan belum ada rahasia negara bocor

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) Mahfud MD memastikan belum ada rahasia negara bocor akibat ulah ...

Pakar TI UGM: Tim khusus bentukan Presiden tidak perlu lacak Bjorka

Pakar Teknologi Informasi Universitas Gadjah Mada (UGM) Ridi Ferdiana menyarankan tim respons darurat yang dibentuk Presiden Joko Widodo berfokus ...

Kepala BSSN sebut serangan Bjorka intensitas rendah

Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) Hinsa Siburian mengatakan klasifikasi serangan siber berupa pencurian data, seperti yang dilancarkan ...

UB lakukan pengamanan bersama BSSN terkait peretasan data alumni

Universitas Brawijaya Malang melakukan pengamanan dan berkoordinasi dengan Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) terkait adanya peretasan data alumni ...

BSSN masih telusuri latar belakang peretas Bjorka

Kepala Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) Hinsa Siburian mengatakan saat ini pihaknya tengah menelusuri latar belakang peretas “Bjorka” ...

Ketua DPR minta Pemerintah audit keamanan siber terkait kebocoran data

Ketua DPR RI Puan Maharani meminta Pemerintah segera bertindak mengatasi kebocoran data milik kementerian/lembaga maupun sejumlah tokoh, menyoal ...