Tag: perbatasan gaza

Gedung Putih: Negosiasi gencatan senjata Gaza di Kairo "ada kemajuan"

"Ada kemajuan" dalam megosiasi untuk memastikan gencatan senjata di Jalur Gaza yang terkepung dan pembebasan sandera yang masih ditahan, ...

Biden bahas kesepakatan gencatan senjata Gaza dengan Qatar dan Mesir

Gedung Putih mengumumkan Presiden Joe Biden telah berbicara dengan para pemimpin Qatar dan Mesir untuk mencoba mencapai kesepakatan gencatan ...

Pertukaran sandera dengan Hamas jadi isu utama perundingan di Kairo

Delegasi Israel tiba di ibu kota Mesir, Kairo, untuk berpartisipasi dalam perundingan gencatan senjata di Jalur Gaza dan kesepakatan pertukaran ...

Biden desak Netanyahu segera selesaikan pembicaraan gencatan senjata

Presiden Amerika Serikat Joe Biden menekankan perlunya menyelesaikan negosiasi mengenai kesepakatan untuk melakukan gencatan senjata di Jalur ...

Qatar dan AS bahas perkembangan kesepakatan gencatan senjata Gaza

Menteri Negara Qatar di Kementerian Luar Negeri, Mohammed bin Abdulaziz bin Saleh Al Khulaifi membahas perkembangan terbaru dalam upaya mediasi untuk ...

Menanti solusi dua negara: Asa dan realita konflik Israel-Palestina

Konflik antara Israel dan Palestina terus menjadi sorotan global. Sejak Oktober tahun lalu, dunia menyaksikan serangkaian serangan dan ...

Dubes: Kondisi WNI di Yordania aman meski dekat dengan Tepi Barat

Dubes RI untuk Yordania merangkap Palestina Ade Padmo Sarwono menyebut kondisi warga negara Indonesia (WNI) di Yordania masih aman dan tidak ...

AS desak Israel untuk lebih melindungi pekerja kemanusiaan di Gaza

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Antony Blinken menegaskan perlunya Israel melakukan langkah-langkah tambahan untuk melindungi pekerja ...

Otoritas Pertahanan Israel bahas tahap ketiga perang Gaza dengan AS

Kepala Otoritas Pertahanan Israel Yoav Gallant mengadakan pembicaraan dengan utusan Amerika Serikat Amos Hochstein untuk membahas perpindahan ke ...

Palestina ragukan ketulusan AS dalam mediasi gencatan senjata

Sekretaris Jenderal Partai Rakyat Palestina (PPP) Bassam al-Salhi menyebut keterlibatan Amerika Serikat dalam mediasi gencatan senjata adalah sebuah ...

PMI kirimkan 500 unit tenda pengungsian ke perbatasan Gaza Palestina

Palang Merah Indonesia (PMI) yang bekerja sama dengan lembaga kemanusiaan lokal di Palestina mengirimkan sebanyak 500 unit tenda untuk para pengungsi ...

Israel bantah serang tenda pengungsi di Rafah

Tentara Israel membantah bertanggung jawab atas serangan yang mengenai tenda-tenda pengungsi di daerah al-Mawasi, sebelah barat Rafah, yang ...

Israel perluas serangan di Rafah, berupaya mengisolasi Gaza dari Mesir

Tentara Israel pada Selasa mulai memperluas serangannya di Rafah, Jalur Gaza selatan, dengan merebut lebih banyak wilayah perbatasan dengan Mesir, ...

Ingkari ICJ, Israel kirim brigade tempur tambahan untuk serang Rafah

Militer Israel pada Selasa mengumumkan pengiriman brigade tempur tambahan ke Rafah, Jalur Gaza selatan, untuk bergabung dengan lima brigade yang ...

Media sebut Hamas dan Israel alami kebuntuan perundingan

Media Israel pada Selasa melaporkan bahwa delegasi Hamas dan Israel memiliki perbedaan pendapat yang tidak dapat diselesaikan dalam pembicaraan ...