Tag: perayaan paskah

Misa Paskah di Gereja St Andreas Kedoya diikuti 210 orang

Sebanyak 210 orang mengikuti Misa Paskah yang berlangsung Minggu sore, di Gereja Santo Andreas Paroki Kedoya, Kebon Jeruk, Jakarta ...

Kapolri: Perayaan Paskah di Tanah Air berjalan aman

Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo menyatakan rangkaian perayaan Paskah di Tanah Air berjalan aman ...

Kepala Polrestabes Makassar pantau pengamanan gereja Minggu Paskah

Kepala Polrestabes Makassar, Komisaris Besar Polisi Witnu Urip Laksana, berkeliling kota mengunjungi beberapa gereja di Makassar untuk memantau ...

Wali kota Makassar kuatkan umat Kristiani pascateror bom

Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto, terus menguatkan umat Kristiani setempat agar kuat serta tidak takut terhadap teror dan tetap mengikuti ...

Wakapolda jamin perayaan Paskah di Sulawesi Barat berlangsung aman

Wakil Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Barat, Brigadir Jenderal Polisi Umar Faroq, menjamin perayaan Paskah di daerah itu berlangsung aman, tertib ...

Wapres imbau dai tak ikut arus berpikir sempit

Wakil Presiden Ma’ruf Amin mengimbau seluruh pendakwah untuk tidak ikut dalam arus berpikir sempit, melainkan harus menjalankan konsep wasathy ...

PDIP Surabaya sebut Paskah momen optimisme bangkit dari pandemi

DPC Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Kota Surabaya menyatakan Hari Raya Paskah menjadi momentum untuk terus merawat optimisme agar ...

Panglima TNI lanjut tinjau pengamanan Paskah di Manokwari

Panglima Tentara Nasional Indonesia Marsekal TNI Hadi Tjahjanto melanjutkan kegiatan peninjauan pengamanan rangkaian Hari Raya Paskah di Manokwari, ...

Kapolri pastikan perayaan Paskah di NTT berjalan aman

Kepala Kepolisian RI (Kapolri) Jenderal Listyo Sigit Prabowo memastikan bahwa rangkaian perayaan Paskah di Nusa Tenggara Timur (NTT) berjalan aman ...

Polda Sumsel tingkatkan patroli di gereja

Kepolisian daerah Sumatera Selatan dalam beberapa hari terakhir meningkatkan patroli di gereja dan sejumlah pusat kegiatan masyarakat dalam Kota ...

Suasana lalu lintas saat puncak libur panjang di Tol Cipali

ANTARA - Puncak libur panjang perayaan Paskah 2021 diperkirakan terjadi pada Jumat (2/4). Suasana di Tol Cipali terpantau padat oleh meningkatnya ...

Katedral: Paskah momentum perkuat toleransi antarumat beragama

ANTARA - Perayaan paskah 2021 diharapkan dapat menjadi momentum untuk merajut kasih antarsesama dan alam semesta. Kepala Paroki Gereja Katedral ...

Gereja Katedral Jakarta batasi jumlah jemaat

ANTARA - Gereja Katedral Jakarta memberlakukan pembatasan kehadiran jemaatnya maksimal 20 persen dari total kapasitasnya dalam perayaan Paskah ...

Kemarin, Presiden sanjung Mathla'ul Anwar hingga Lukas Enembe ke PNG

Presiden Joko Widodo alias Jokowi menyanjung kiprah pendidikan dan dakwah Mathla'ul Anwar yang perjalanannya sudah berusia 105 tahun, karena ...

Kapolda Metro mengecek pengamanan Gereja Katolik Kristus Raja

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran menggelar inspeksi pengamanan perayaan Trihari Suci Paskah di Gereja Katolik Kristus Raja di Bendungan ...