Tag: peraturan pemerintah

Pengamat: Aturan kemasan rokok polos dorong peran industri kreatif

Pakar Komunikasi Universitas Airlangga Suko Widodo menyatakan, kebijakan standardisasi kemasan rokok polos tanpa merek akan mendorong perkembangan ...

Kemenag pastikan guru pelaku asusila dihukum berat

Kementerian Agama memastikan guru madrasah di Gorontalo yang menjadi pelaku asusila dihukum berat sesuai dengan regulasi yang berlaku. "Kami ...

Kinerja 10 Tahun Pemerintah: Kawasan Berikat Sokong Geliat Ekonomi Rakyat

Fasilitas kawasan berikat menjadi salah satu produk kebijakan pemerintah yang memberikan manfaat signifikan terhadap perekonomian. Tak hanya memberi ...

Dirjen HAM usul bentuk PP agar optimal lindungi pembela HAM

Direktur Jenderal Hak Asasi Manusia (Dirjen HAM) Dhahana Putra mengusulkan pembentukan peraturan pemerintah (PP), sebagai turunan dari Undang-Undang ...

BSKDN ingatkan pentingnya netralitas ASN di masa kampanye Pilkada 2024

Kepala Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Yusharto Huntoyungo mengingatkan Aparatur Sipil Negara ...

DJSN tegaskan seluruh pihak terkait siap realisasikan PBI Jamsosnaker

Dewan Jaminan Sosial Nasional (DJSN) menegaskan seluruh pihak terkait siap untuk menyambut realisasi skema Penerima Bantuan Iuran (PBI) Jamsosnaker ...

DPRD DKI Jakarta rampungkan penyusunan tatib

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi DKI Jakarta merampungkan penyusunan rancangan tata tertib (tatib) periode 2024-2029 dengan penambahan ...

Kemenkeu tegaskan hanya jasa pengelolaan pada IPL yang dikenakan PPN

Kepala Subdirektorat Pengelolaan Penerimaan Pajak Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Muchamad Arifin menegaskan bahwa ...

Kementerian ESDM siapkan aturan audit energi sektor bangunan gedung

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tengah menyiapkan peraturan menteri terkait audit energi terhadap bangunan gedung sebagai bagian ...

Kemenkeu jelaskan potensi PNBP pasir laut yang capai triliunan rupiah

nya, sehingga di 2025 belum ada targetnya,” ujarnya. Ekspor pasir laut sebelumnya diberhentikan, tapi kini kembali dibuka melalui Peraturan ...

Aparsi serahkan petisi permohonan perlindungan usaha kepada Kemendag

DPP Asosiasi Pasar Rakyat Seluruh Indonesia (Aparsi) menyerahkan petisi permohonan perlindungan kepada Kementerian Perdagangan terhadap ...

Ekonom: Perkuat industri susu formula jaga momentum positif ekonomi

Direktur Eksekutif Segara Research Institute Piter Abdullah Redjalam mengatakan pemerintah perlu memperkuat industri nutrisi dalam negeri, termasuk ...

KemenPPPA berharap pencegahan P2GP bisa dikuatkan lewat perpres

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA) berharap komitmen pemerintah terhadap pencegahan praktik pemotongan dan pelukaan ...

KemenPPPA: Penghapusan P2GP masih hadapi tantangan dari sisi agama

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA) memandang penghapusan serta pencegahan praktik pemotongan dan pelukaan ...

Kemenkumham: Undang-Undang pengelolaan keuangan haji perlu direvisi

Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI menilai Undang-Undang Nomor: 34 Tahun 2014 dan Peraturan Pemerintah Nomor: 5 Tahun 2018 ...