Tag: perairan selat malaka

Waspada gelombang tinggi di Samudera Hindia Barat Sumatera

Stasiun Meteorologi Maritim Belawan, Sumatera Utara, mengingatkan nelayan dan pemangku kepentingan lainnya agar waspada potensi terjadinya gelombang ...

Menelisik 10 Tahun Terakhir Perjuangan Bangsa Melawan Penyelundupan Narkoba

Kejahatan narkoba dikategorikan sebagai extraordinary crime, karena memiliki dampak negatif bagi human security, melebihi kejahatan konvensional. ...

KKP amankan 5 KIA pencuri ikan di Samudera Pasifik-Selat Malaka

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berhasil mengamankan lima unit Kapal Ikan Asing (KIA) pencuri ikan yang sedang beraksi di perairan Samudera ...

Lanal Lhokseumawe bagikan bendera Merah Putih hingga ke Selat Malaka

ANTARA -  Pangkalan TNI Angkatan Laut Lhokseumawe membagikan 150 bendera kepada nelayan di perairan Selat Malaka, tepatnya di wilayah Kabupaten ...

BMKG: Waspadai gelombang 3 meter di Samudera Hindia barat Nias.

Stasiun Meteorologi Maritim Belawan mengingatkan nelayan dan pemangku kepentingan lainnya agar waspada terjadinya gelombang dengan ketinggian 2.5 ...

Tim SAR evakuasi tujuh pekerja migran terdampar di Selat Malaka

Tim SAR gabungan mengevakuasi tujuh Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang terdampar selama empat hari akibat kecelakaan kapal yang terjadi di perairan ...

Patroli Bea Cukai Batam, arungi laut perbatasan halang penyelundupan

Di bawah cakrawala siang yang terik, tampak dari kejauhan gedung-gedung pencakar langit Singapura yang sedikit kabur di pandangan. Kendati masih ...

Kapal nelayan Aceh Timur terdampar di Perairan Myanmar

Pelabuhan Perikanan Nusantara Idi, Kabupaten Aceh Timur, menyatakan kapal motor nelayan asal kabupaten tersebut dengan tujuh anak buah kapal dan satu ...

Basarnas evakuasi WNA asal Suriah karena keracunan zat kimia 

Tim Badan SAR Nasional (Basarnas) mengevakuasi seorang warga negara asing (WNA) asal Suriah yang juga anak buah kapal berbendera Barbados karena ...

Tiga kapal Armada I latihan bersama di sela-sela patroli di Riau

Dua kapal perang Republik Indonesia yaitu KRI Clurit-641 dan KRI Golok-688 serta satu kapal TNI AL KAL Marapas I-4-65 latihan bersama di perairan ...

JPU nyatakan banding terkait perkara penyelundupan 34 kg sabu-sabu

Jaksa penuntut umum (JPU) Kejaksaan Negeri Bireuen, Provinsi Aceh, menyatakan banding atas vonis perkara penyelundupan narkoba jenis sabu-sabu ...

JPU minta petunjuk Kejagung terkait vonis seumur hidup kasus narkotika

Jaksa penuntut umum (JPU) Kejaksaan Negeri Bireuen, Provinsi Aceh, meminta petunjuk Kejaksaan Agung (Kejagung) RI terkait vonis penjara seumur hidup ...

Walau badai menghadang, Dewaruci sukses bawa Laskar Rempah ke Sabang

KRI Dewaruci sukses membawa Laskar Rempah rombongan Batch II Muhibah Budaya Jalur Rempah (MBJR) 2024 mencapai Kota Sabang, Aceh, setelah melahap ...

Melihat KRI TUNA-876 benteng imigran gelap di Indonesia

ANTARA - Kapal Perang Indonesia (KRI) TUNA-876 menjadi salah satu kapal patroli yang bertugas di perairan Selat Malaka, yang bertugas mengantisipasi ...

JPU Kejari Biriuen tuntut hukuman mati dua terdakwa pengedar narkoba

Jaksa penuntut umum (JPU) Kejaksaan Negeri Bireuen, Provinsi Aceh, menuntut dua terdakwa pengedar narkoba jenis sabu seberat 34 kilogram dengan ...