Tag: perahu naga

Kilas NusAntara Edisi PON Papua

ANTARA - Jawa Barat kawinkan emas perahu naga 1.000 meter, dalam final pertama PON XX Papua yang berlangsung di teluk Youtefa, Kota Jayapura. ...

Jawa Barat kawinkan emas perahu naga 1.000 meter

ANTARA- Medali emas diborong oleh Jawa Barat cabang olahraga dayung nomor Traditional Boat Race (TBR) atau perahu naga 1.000 meter PON XX Papua, ...

Tim dayung Jabar petik berkah dari pandemi

Pelatih tim dayung nomor perahu naga Jawa Barat Dian Kurniawan menyatakan perolehan dua medali emas pada nomor perahu naga ...

Jawa Barat kawinkan medali emas perahu naga 1.000 meter

Tim Jawa Barat mengawinkan medali emas cabang olahraga dayung nomor Traditional Boat Race (TBR)/perahu naga jarak 1.000 meter putra dan putri PON XX ...

Mengarungi Danau Sentani untuk bersua orangtua atlet kebanggaan Papua

Jumat, 7 Oktober 2021, ANTARA menyambangi Kampung Kameyakha, Distrik Ebunpauw, Kabupaten Jayapura, Provinsi Papua. Lumayan jauh jaraknya dari ...

Kontingen dayung Jabar kokoh di puncak perolehan medali sementara

Kontingen dayung Jawa Barat kokoh di puncak perolehan medali sementara setelah pada pertandingan nomor rowing, di teluk Youtefa, Kota Jayapura, ...

Peraih emas dayung PON Papua masih didominasi atlet pelatnas

Pelatih kepala dayung Indonesia M Suryadi mengatakan bahwa peraih emas cabang kano dan kayak di Pekan Olahraga Nasional (PON) Papua 2021 masih ...

Papua tambah satu emas dari cabang dayung PON Papua

Kontingen Papua menambah perolehan satu medali emas yang diperebutkan pada cabang olahraga dayung Pekan Olahraga Nasional (PON) Papua 2021 di Teluk ...

Papua boyong dua emas dari cabang dayung PON Papua

Kontingen Papua memboyong dua dari lima medali emas yang diperebutkan pada hari Rabu, pada cabang olahraga dayung Pekan Olahraga Nasional (PON) Papua ...

Lima emas diperebutkan pada hari ketiga cabang dayung PON Papua

Perhelatan Pekan Olahraga Nasional (PON) Papua 2021 di Teluk Youtefa, Kota Jayapura memasuki hari ketiga pada Rabu, dan akan memperebutkan lima ...

KONI Pusat harap arena dayung bisa jadi pusat pelatihan di Timur

Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Marciano Norman berharap arena dayung di Papua bisa menjadi pusat pelatihan atlet-atlet ...

Tim dayung Sulawesi Tenggara latihan kenali arena PON Papua

Kontingen dayung Sulawesi Tenggara mulai berlatih mengenali arena PON Papua di Teluk Yeutefa, Papua. Humas tim dayung Sulawesi Tenggara Gafar ...

KORMI Nasional bidik pemecahan rekor dunia dayung perahu Bidar Sumsel

Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI) Nasional membidik pemecahan rekor dunia mendayung perahu Bidar Sumatera Selatan. Ketua KORMI ...

PODSI Sultra bawa perahu sendiri ke PON Papua

Kontingen cabang olahraga dayung PON XX Sulawesi Tenggara mengirim lebih awal perlengkapan pertandingan berupa perahu yang akan digunakan saat ...

Polda Sultra gelar simulasi pengamanan kontingen PON

Satuan Brigade Mobil Polda Sulawesi Tenggara menggelar latihan pengamanan dan pengawalan kontingen PON XX Papua, yang dijadwalkan berlangsung pada ...