Tag: penyuntikan vaksin

38,22 juta warga Indonesia sudah dapat vaksinasi COVID-19 dosis kedua

Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 mencatat sebanyak 38.223.153  (38,22 juta) warga Indonesia sudah mendapatkan vaksinasi dosis kedua ...

38 juta lebih warga Indonesia sudah divaksinasi lengkap

Kementerian Kesehatan RI melaporkan sebanyak 38.030.652 warga di Indonesia sudah divaksinasi dosis ke dua hingga hari Sabtu siang pukul 12.00 ...

Uni Eropa selidiki peradangan langka usai vaksinasi COVID-19

Regulator obat Eropa pada Jumat mengatakan akan memeriksa apakah vaksin COVID-19 menimbulkan risiko peradangan yang langka, menyusul laporan satu ...

GP NasDem gulirkan "Pemuda Siaga Pandemi"

Garda Pemuda (GP) NasDem menggulirkan program "Pemuda Siaga Pandemi" (PSP) Bervaksin guna membantu kegiatan pemerintah mempercepat ...

Jakbar genjot program vaksinasi rabies untuk hewan peliharaan

Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Barat tengah menggenjot program vaksin rabies untuk seluruh hewan peliharaan pada September ...

Wamenkes sebut kecepatan vaksinasi nasional meningkat pesat

Wakil Menteri Kesehatan RI Dante Saksono Harbuwono mengemukakan laju kecepatan vaksinasi COVID-19 nasional mengalami peningkatan pesat dalam enam ...

Kapolda : Dua juta dosis vaksin telah masuk Jatim

Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta mengatakan sebanyak dua juta dosis vaksin telah masuk ke provinsi setempat, sehingga perlu dipersiapkan proses ...

Warga RI penerima vaksinasi COVID-19 lengkap capai 35,86 juta orang

Jumlah warga Indonesia yang telah dua kali mendapatkan suntik vaksin COVID-19 atau sudah menjalani vaksinasi lengkap sebanyak 35,86 juta orang, ...

RSUD Tangerang mulai vaksinasi warga komorbid dengan vaksin Pfizer

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Tangerang, Banten, mulai melaksanakan program vaksinasi COVID-19 menggunakan Pfizer yang menyasar warga ...

Tompi: Gunakan vaksin sesuai ketersediaan, utamakan proteksi diri

Musisi sekaligus dokter, dr Teuku Adifitrian, Sp.BP-RE yang akrab disapa Tompi mengajak masyarakat bijak saat melakukan vaksinasi COVID-19 ...

Sandiaga Uno ikuti vaksin di Markas Kolinlamil gunakan AstraZeneca

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/ Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia Sandiaga Uno mengikuti vaksinasi di markas ...

Menkes sebut Indonesia bisa lampaui suntikan vaksin COVID-19 Jerman

Menteri Kesehatan (Menkes) RI Budi Gunadi Sadikin mengemukakan laju penyuntikan vaksin COVID-19 di Indonesia bisa melampaui capaian negara Jerman ...

TNI AL selenggarakan serbuan vaksinasi COVID-19 di STTAL

Jajaran TNI Angkatan Laut menyelenggarakan serbuan vaksinasi COVID-19 di Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut (STTAL) di Jalan Bumimoro Krembangan, ...

Jalani karantina, PM Malaysia batal hadiri pelantikan kabinet

Perdana Menteri Malaysia Ismail Sabri Yaakob batal menghadiri pelantikan kabinet di Istana Negara, Kuala Lumpur, Senin sore, karena harus menjalani ...

Capaian vaksinasi Provinsi Kepri tertinggi setelah Jakarta dan Bali

Gubernur Ansar Ahmad mengatakan Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) merupakan daerah dengan laju vaksinasi tertinggi setelah Jakarta dan Bali, yaitu ...