Tag: penyiksaan

Korsel protes China atas dugaan pemulangan paksa ke Korut

Korea Selatan pada Jumat memprotes China atas dugaan pemulangan paksa sejumlah besar warga Korea Utara, yang disebut grup HAM akan menghadapi ...

Komnas Perempuan: Perempuan terpidana mati masih alami pelanggaran HAM

Komnas Perempuan menyampaikan para perempuan terpidana mati di Indonesia, masih mengalami sejumlah pelanggaran HAM atas peradilan yang jujur dan ...

Mensos: Kemajuan inklusi disabilitas di ASEAN masih hadapi tantangan

Menteri Sosial  (Mensos) Tri Rismaharini mengatakan pencapaian kemajuan inklusi penyandang disabilitas selama sepuluh tahun terakhir di ...

Komnas: Hukuman mati sebabkan dampak berkepanjangan keluarga terpidana

Wakil Ketua Komnas Perempuan Mariana Amiruddin mengatakan hukuman mati tidak hanya berdampak pada terpidana mati, melainkan juga menimbulkan dampak ...

Biden desak Iran segera bebaskan aktivis Narges Mohammadi

Presiden AS Joe Biden pada Jumat (6/10) mendesak pemerintah Iran untuk membebaskan aktivis hak asasi manusia yang ditahan, Narges Mohammadi, dengan ...

Komnas HAM: Penerapan Stranas BHAM jadi konsep pendekatan bisnis maju

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) menyebutkan penerapan Strategi Nasional Bisnis dan Hak Asasi Manusia atau Stranas BHAM merupakan ...

RI ingin pastikan Dewan HAM PBB tak hanya sibuk bahas isu geopolitik

Indonesia ingin memastikan Dewan HAM Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) tidak hanya sibuk membahas isu-isu geopolitik jika Indonesia kembali terpilih ...

Tim KuPP dengar keterangan 8 kasus penyiksaan di Indonesia Tengah

Tim Kerjasama untuk Pencegahan Penyiksaan (KuPP) yang terdiri dari Komnas HAM, Komnas Perempuan, Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI), Lembaga ...

Sembilan orang didakwa lakukan penculikan WNI di Malaysia

Pengadilan Magistrate George Town di Pulau Pinang, Malaysia, Jumat, mendakwa sembilan orang atas tuduhan melakukan penculikan terhadap seorang ...

Komnas dorong transparansi informasi publik di kementerian/lembaga

Komnas Perempuan mendorong setiap kementerian/lembaga dan instansi pemerintahan agar mengelola informasi publik secara transparan dan berkelanjutan ...

Pomdam Jaya rekonstruksi kasus Imam Masykur yang dianiaya prajurit AD

Polisi Militer Kodam Jaya di Jakarta, Selasa, menggelar rekonstruksi kasus penculikan, pemerasan, dan penganiayaan yang dilakukan tiga prajurit ...

KJRI Kuching bantu selamatkan WNI korban kekerasan di Malaysia

Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Kuching bantu menyelamatkan seorang perempuan Indonesia yang mendapat penyiksaan dari seorang laki-laki ...

Badan penyelidikan PBB sebut Rusia siksa warga Ukraina hingga tewas

Metode penyiksaan yang dilakukan Rusia di sebagian wilayah Ukraina yang didudukinya sangat brutal hingga menyiksa beberapa korbannya hingga tewas, ...

WNI selamat dari penculikan di Malaysia diduga terkait utang piutang

Seorang perempuan Warga Negara Indonesia (WNI) yang selamat dari penculikan di Malaysia diduga terkait dengan kasus utang piutang yang menyebabkan ...

KBRI berhasil selamatkan WNI korban penculikan di Malaysia

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Kuala Lumpur melalui koordinasi erat dengan KJRI Penang dan Kepolisian Malaysia berhasil menyelamatkan ...