Tag: penyelamatan orangutan

Bayi orang utan di Ketapang diselamatkan

Seksi Konservasi Wilayah I Ketapang Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Kalimantan Barat bekerja sama dengan International ...

Bhayangkari dan OASE Adopsi 3 Bayi Orangutan di Samboja Lestari

Ketua Umum Bhayangkari Ny Tri Suswati Tito Karnavian bersama Wakilnya Ny Putri Ari Dono dan pengurus Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Kerja ...

Kampanye Orangutan Sumatera dan Tapanuli

Seorang aktivis mengenakan pakaian Orangutan saat kampanye Orangutan Sumatera dan Tapanuli di Medan, Sumatera Utara, Senin (13/5/2019). Kegiatan yang ...

Walhi: selamatkan orangutan dari perburuan liar

Wahana Lingkungan Hidup Indonesia, Sumatera Utara meminta kepada pemerintah melalui Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan agar menyelamatkan ...

10 orangutan disita YSOL-OIC selama 2019

Yayasan Orangutan Sumatera Lestari-Orangutan Information Centre (YOSL-OIC) sejak Januari hingga Maret 2019 berhasil mengevakuasi dan menyita ...

Satu orangutan diselamatkan dari perkebunan sawit

Tim dari BKSDA Aceh berhasil mengevakuasi satu individu orangutan dengan perkiraan umur 7 tahun dari perkebunan sawit di Dusun Rikit, Desa Namo ...

Alba si orangutan albino bisa beradaptasi dengan habitat aslinya

Dalam waktu hampir sebulan setelah pelepasliaran, orangutan albino usia enam tahun bernama Alba sudah menunjukkan kemampuan beradaptasi dengan ...

Walhi: Selamatkan orangutan Tapanuli

Wahana Lingkungan Hidup Indonesia, Sumatera Utara meminta masyarakat agar tetap mendukung penyelamatan Orangutan Tapanuli atau "Pongo ...

KLHK pastikan PLTA Batangtoru tidak ganggu habitat orangutan

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) akan memastikan pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Batangtoru di Tapanuli Selatan, ...

Kampanye penyelamatan orangutan

Sekelompok relawan pecinta orangutan di Kota Padang, Sumatera Barat, melakukan aksi membagikan pisang ke pengunjung di monumen merpati perdamaian. ...

Aktivis kampanyekan penyelamatan orangutan

Puluhan aktivis yang tergabung dalam Forum Orangutan Aceh mengampanyekan penyelamatan orangutan dan habitat satwa dilindungi tersebut. ...

Tiga orangutan dilepasliarkan di Taman Nasional Betung Kerihun

Tiga orangutan siap dilepasliarkan di Hutan Sungai Rongun di Daerah Aliran Sungai (DAS) Mendalam, Desa Datah Diaan, Kecamatan Putussibau Utara, ...

Warga temukan anak orangutan di kebun sawit

Warga Desa Eka Bahurui Kecamatan Mentawa Baru Ketapang Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, saat sedang memanen kelapa sawit, menemukan ...

Tujuh orangutan diserahkan kepada BKSDA Kalteng

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Kalimantan Tengah sudah menerima tujuh orangutan yang diserahkan masyarakat Kabupaten Kotawaringin Timur ...

Orangutan albino mulai mengkonsumsi beragam makanan

Kondisi Orangutan Albino yang ditemukan warga Kabupaten Kapuas Provinsi Kalimantan Tengah, dua pekan lalu, dan kemudian diserahkan ke Yayasan BOS ...