Tag: penyediaan tenaga listrik

Pemerintah dorong penggunaan PLTS percepat bauran energi terbarukan

Pemerintah Indonesia mendorong pemanfaatan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) sebagai strategi untuk mempercepat target bauran Energi Baru ...

Pemerintah akan terapkan skema penyesuaian tarif listrik

Pemerintah berencana menerapkan skema penyesuaian tarif listrik atau adjustment pada tahun ini sebagai strategi jangka pendek sektor ...

Transisi energi kurangi pemanfaatan energi fosil

Pemerintah Indonesia berkomitmen melaksanakan transisi energi dari fosil menuju energi yang lebih bersih dan minim emisi sejalan dengan arah ...

Erick Thohir dukung transisi energi PLN

Menteri Badan Usaha Milik Negara Erick Thohir menyatakan dukungannya terhadap langkah PT PLN (Persero) dalam melakukan transisi energi di Indonesia ...

Indonesia tetap memakai energi fosil selama proses transisi

Pemerintah menyatakan akan tetap memakai energi fosil untuk memenuhi kebutuhan energi selama masa transisi lantaran kini Indonesia masih berada dalam ...

PLN siapkan listrik hijau untuk kendaraan listrik di Indonesia

PT PLN (Persero) siap memasok listrik hijau bagi produsen kendaraan listrik yang membangun pabrik di Indonesia dengan kapasitas terpasang saat ini 9 ...

PLN: Cadangan daya sistem kelistrikan Sulbagsel mencapai 503 MW

PT PLN (Persero) mencatat cadangan daya sistem kelistrikan Sulawesi Bagian Selatan (Sulbagsel) sebesar 503,26 megawatt (MW) dengan daya mampu sebesar ...

Pembangunan rendah karbon tulang punggung wujudkan ekonomi hijau-NZE

Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) mengatakan pembangunan rendah karbon dan berketahanan iklim menjadi tulang punggung menuju ekonomi ...

PLN: Dedieselisasi akan mereduksi emisi dan meningkatkan bauran energi

PT PLN (Persero) mengumumkan komitmen pengurangan pembangkit listrik tenaga diesel (PLTD) untuk mereduksi emisi karbon dan meningkatkan bauran energi ...

PLN resmikan infrastruktur kelistrikan senilai Rp500 miliar di Lombok

PT PLN (Persero) meresmikan empat Proyek Strategis Nasional senilai Rp500 miliar untuk memperkuat sistem kelistrikan di Pulau Lombok, Nusa Tenggara ...

Kadin yakini swasta berminat pada pembiayaan sektor EBT

Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) menyakini investor swasta melalui lembaga pembiayaan memiliki minat yang besar untuk terlibat dalam ...

Pemkot Medan buka diri bagi pihak lain untuk tangani 2.000 ton sampah

Wali Kota Medan, Sumatera Utara, Bobby Nasution mengatakan bahwa Pemkot Medan membuka diri bagi pihak yang ingin terlibat menangani dan ...

PLN raih pinjaman Rp5,44 triliun untuk proyek PLTA di Jawa Barat

PT PLN (Persero) meraih pinjaman sebesar 380 juta dolar AS atau setara Rp5,44 triliun dari International Bank for Reconstruction and Development ...

PLN suplai listrik 170 MVA ke fasilitas pengolahan mineral Freeport

PT PLN (Persero) akan menyuplai kebutuhan listrik sebesar 170 MVA ke fasilitas pengolahan dan pemurnian mineral atau smelter milik PT Freeport ...

Pertamina NRE rumuskan strategi untuk jadi pemain utama energi hijau

PT Pertamina (Persero) melalui subholding PT Pertamina New Renewable Energy (NRE) telah merumuskan strategi untuk mewujudkan transisi energi di ...