Tag: penyediaan air bersih

ESDM operasikan dua unit pengolahan air bersih di Donggala

Tim Siaga Bencana Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) kembali mengoperasikan dua unit fasilitas Water Treatment untuk program ...

PJT II hibahkan 'water treatment plant' untuk korban bencana Sulteng

Perum Jasa Tirta II menghibahkan 2 unit alat penyuling air atau water treatment plant bagi para korban bencana gempa bumi dan tsunami di Palu, ...

PMI terima Rp1 miliar lagi untuk bantu rehabilitasi Sulteng

PT Donggi Senoro LNG (DSLNG) menyalurkan donasi Rp1 miliar kepada Palang Merah Indonesia (PMI) untuk membantu proses rehabilitasi pascagempa dan ...

Sokongan masyarakat Internasional untuk pemulihan Sulawesi Tengah

Masa tanggap darurat bencana gempabumi dan tsunami di Sulawesi Tengah akan berakhir pada Jumat (26/10) sehingga upaya pemulihan dampak bencana terus ...

Memastikan pengawasan dana bantuan Sulteng

Tiga pekan setelah bencana gempa bumi bermagnitudo 7,4 pada Skala Ritcher (SR) di Provinsi Sulawesi Tengah, bantuan pun berdatangan dari berbagai ...

Rini Soemarno galang BUMN bangun hunian korban gempa Sulteng

Menteri BUMN Rini Soemarno menggalang sejumlah Badan Usaha Milik Negara untuk bersinergi membangun rumah hunian sementara (Huntara) dan penyediaan ...

Program dukungan psikososial ceriakan korban gempa

Gempa tak hanya mengguncang fisik dan bangunan kasat mata tetapi juga jauh menghunjam alam bawa sadar bagi para korban yang terdampak fenomena alam ...

ANTARA diwawancarai Penny Appeal soal gempa Sulteng

Wartawan senior Kantor Berita Antara Ade Partogi Marboen diwawancarai Penny Appeal, sebuah LSM asal Inggris, soal gempa dan tsunami ...

BPPT kirim kapal riset ke Palu-Donggala

Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) mengirim Kapal Riset Baruna Jaya I ke perairan Palu dan Donggala guna meneliti morfologi bawah air ...

PUPR percepat perbaikan Jembatan Kuning Palu

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan memperbaiki dua jembatan jalan nasional di Towalen dan Tobayo, serta Jembatan Kuning, ...

Titik balik perempuan Indonesia di Yogyakarta

Tatkala menyaksikan semangat ribuan kaum hawa dari 19 negara berkumpul dan membahas harkat martabat mereka  dalam Sidang Umum ke-35 ...

Lingkungan Hidup Jakarta Timur belum dapat laporan intrusi

Suku Dinas Lingkungan Hidup Jakarta Timur mengaku belum mendapatkan laporan intrusi (perembesan air laut di dalam lapisan tanah) di wilayah ...

PAM: suplai air bersih Jakarta Barat dan Jakarta Utara terbatas

Perusahaan Air Minum (PAM) Jaya menyatakan suplai air bersih masih terbatas untuk memenuhi kebutuhan warga wilayah Jakarta Barat (Jakbar) dan ...

OCA apresiasi kinerja tim kesehatan

Chairman of Medical and Doping Control, Olympic Council of Asia (OCA), Dr Jegathesan mengapresiasi kinerja Tim Medis dan keseluruhan komponen Tim ...

Legislator minta kasus pencemaran lingkungan ditangani serius

Anggota Komisi II DPRD Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah Alexius Esliter minta pemerintah daerah serius dalam menangani kasus pencemaran ...