Tag: penyebaran covid

Kasus positif COVID-19 Sulbar bertambah 162 orang

Pasien positif COVID-19 di Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) bertambah 162 orang pada Selasa sehingga total kasus positif menjadi sebanyak 14.713 ...

Dinkes Tasikmalaya: Kasus baru COVID-19 masih tinggi

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tasikmalaya, Jawa Barat menyampaikan kasus baru terkonfirmasi positif COVID-19 masih tinggi di mana tercatat laporan ...

Asops Panglima TNI cek kesiapan satgas Yonif 136/TS Papua Barat

Asisten Operasi Panglima TNI, Mayor Jenderal TNI Syafruddin, dan rombongan melakukan pemeriksaan kesiapan operasi Satgas Batalion Infantri ...

Penonton MotoGP Mandalika bervaksin lengkap tak perlu tes PCR

Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Prof Wiku Adisasmito mengatakan penonton MotoGP Mandalika yang telah dua kali vaksin tak lagi diwajibkan ...

Pemkot Solo kejar capaian vaksinasi ketiga saat kasus COVID-19 tinggi

Pemerintah Kota Solo berupaya mengejar capaian vaksinasi dosis ketiga sebagai penguat di tengah tingginya kasus konfirmasi COVID-19 di daerah ...

Rekind dukung gerakan vaksinasi booster karyawan dan warga sekitar

Anak usaha PT Pupuk Indonesia PT Rekayasa Industri (Rekind) mendukung gerakan vaksinasi COVID-19 dosis ketiga atau booster bagi karyawan dan ...

Kepala daerah se-Sulteng diinstruksikan tingkatkan 3T tangani COVID-19

Gubernur Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) Rusdy Mastura menginstruksikan kepala daerah se-Sulteng meningkatkan 3T yakni tracing atau penelusuran, ...

Satgas Mataram: PeduliLindungi tetap diterapkan kendati PCR ditiadakan

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, mengingatkan pelaku usaha dan pariwisata agar tetap menerapkan protokol ...

Dinkes Kalbar terapkan SE Satgas COVID-19 terbaru untuk PPDN

Kepala Dinas Kesehatan Kalimantan Barat Hery Agung mengatakan akan memberlakukan ketentuan tes antigen bagi pelaku perjalanan dalam negeri (PPDN), ...

BPOLBF : Penghapusan PCR-antigen dorong kemudahan berwisata

Badan Pelaksana Otorita Labuan Bajo Flores (BPOLBF) menilai bahwa kebijakan penghapusan PCR dan antigen akan mendorong kemudahan berwisata serta ...

Kapal pengangkut ratusan migran Haiti kandas di Florida

Sebuah kapal yang memuat 356 migran Haiti kandas di Florida Keys, Amerika Serikat, pada Minggu (6/3) dan pihak berwenang AS sedang menyelidiki ...

Kemarin, kesembuhan COVID-19 membaik dan isu tenaga kerja inklusif G20

Terdapat berita humaniora yang mendapatkan perhatian pembaca pada Senin (7/3) mulai dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) yang menyebut kasus aktif ...

Kasad Dudung kenal Sumsel sebagai daerah yang zero konflik

Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jendral TNI Dudung Abdurachman mengaku sangat mengenali Sumatera Selatan (Sumsel) sebagai salah satu daerah yang ...

Marinir TNI-AL bantu percepatan vaksinasi untuk anak di Sukabumi

TNI Angkatan Laut Pusat Latihan Tempur (Puslatpur) Marinir 6 Antralina Sukabumi membantu percepatan pencapaian vaksinasi untuk anak di Kabupaten ...

Jubir: 90 persen calon jamaah haji Bener Meriah terima vaksin penguat

Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Kabupaten Bener Meriah, Aceh, Ilham Abdi menyatakan 90 persen calon jamaah haji dari daerah itu saat ini telah ...