Tag: penyaluran pupuk bersubsidi

Ombudsman catat potensi maladministrasi tata kelola pupuk bersubsidi

Ombudsman RI menyebutkan terdapat lima potensi maladministrasi yang dapat terjadi dalam tata kelola pupuk bersubsidi yang berdampak pada  ...

Peneliti: Evaluasi program penyediaan pupuk bagi petani

Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Aditya Alta menyatakan pentingnya untuk dapat mengevaluasi program terkait penyediaan pupuk ...

DPR cari formula terbaik terkait program pupuk bersubsidi

Anggota Komisi IV DPR RI Andi Akmal Pasluddin menyatakan saat ini DPR sedang mencari formula terbaik untuk mengatasi secara tuntas permasalahan ...

Antisipasi perubahan iklim, Pupuk Indonesia siapkan stok lebih awal

Menyambut musim tanam tahun 2021, PT Pupuk Indonesia (Persero) mulai menyiapkan stok pupuk subsidi di gudang-gudang secara lebih awal dalam rangka ...

Anggota DPR: Atasi kendala infrastruktur jaringan program Kartu Tani

Anggota Komisi IV DPR RI Johan Rosihan menginginkan permasalahan kendala infrastruktur jaringan dapat diatasi guna memecahkan program Kartu Tani ...

Dinas Pertanian: Penggunaan kartu tani agar distribusi tepat sasaran

Dinas Pertanian Kota Padang menilai penggunaan kartu tani cukup efektif untuk mencegah penyelewengan pupuk agar lebih tepat sasaran sekaligus bisa ...

Mentan: Kredit macet KUR sektor pertanian hanya 0,03 persen

Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mengatakan hingga kini penyaluran kredit usaha rakyat (KUR) sektor pertanian sudah mencapai Rp55 ...

KSP: Kartu Tani tingkatkan akurasi penyaluran pupuk bersubsidi

Deputi III Kantor Staf Presiden (KSP) Panutan Sulendrakusuma menyatakan penyaluran pupuk bersubsidi kepada petani melalui Kartu Tani dapat ...

DPR ingin pemerintah bimbing BUMDes dalam hal konsolidasi aset

Wakil Ketua Komisi V DPR RI Arwani Thomafi menginginkan pemerintah dapat membimbing badan usaha milik desa (BUMDes) dalam hal konsolidasi aset yang ...

Anggota DPR minta BUMDes dilibatkan dalam penyaluran pupuk bersubsidi

Anggota Komisi IV DPR RI Andi Akmal Pasluddin menginginkan agar Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) dapat lebih dilibatkan guna mengurangi beragam ...

Pupuk Indonesia gandakan stok pupuk di Sumut, mencapai 43.099 ton

PT Pupuk Indonesia memastikan stok pupuk bersubsidi di Sumatera Utara tersedia sesuai alokasi yang mencapai 43.099 ton atau dua kali lipat lebih ...

Realisasi penyaluran pupuk bersubsidi di Kalbar capai 31,64 persen

Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar)  menyebutkan realisasi penyaluran pupuk subsidi hingga Juli 2021 ...

Panja DPR ingatkan persoalan data masih krusial terkait pupuk subsidi

Ketua Panja Pupuk Bersubsidi dan Kartu Tani Komisi IV DPR RI Hasan Aminuddin mengingatkan bahwa persoalan data masih krusial dan harus diatasi secara ...

Anggota DPR usulkan pengalihan subsidi pupuk menjadi subsidi harga

Anggota Komisi IV DPR Andi Akmal Pasluddin mengusulkan agar pemerintah mulai mengkaji pengalihan subsidi pupuk menjadi subsidi harga melalui kajian ...

Pembenahan subsidi pupuk harus tingkatkan kesejahteraan petani miskin

Pembenahan berbagai permasalahan terkait pupuk bersubsidi harus dicari solusi dengan mekanisme yang terpadu dan akurat serta berkomitmen untuk ...