Tag: penutupan perlintasan sebidang

KAI ingatkan masyarakat tak buka kembali perlintasan liar yang ditutup

PT Kereta Api Indonesia (KAI) mengingatkan masyarakat untuk tidak membuka kembali perlintasan liar yang telah ditutup, demi meningkatkan keselamatan ...

KAI-DJKA tutup 269 perlintasan sebidang cegah kecelakaan di jalur KA

PT Kereta Api Indonesia (Persero) bersama Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan hingga 30 Oktober 2024 menutup 269 ...

PT KAI menutup perlintasan sebidang untuk mitigasi kecelakaan 

PT Kereta Api Indonesia/KAI (Persero) bersama dengan Kementerian Perhubungan menutup perlintasan sebidang untuk memitigasi kecelakaan lalu ...

Kemenhub: Flyover Ciroyom dioperasikan dukung aksesibilitas mayarakat

Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan bahwa pengoperasian Flyover Ciroyom, di Bandung, Jawa Barat, ...

KAI catat 535 kejadian tabrakan kereta api sepanjang Januari-Agustus

PT Kereta Api Indonesia (Persero) mencatat sebanyak 535 kejadian tabrakan atau 'temperan' kereta api sepanjang Januari hingga Agustus 2024, ...

KAI Daop 1 Jakarta catat tren kecelakaan di perlintasan terus menurun

Manajer Humas PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi (Daop) 1 Jakarta Ixfan Hendriwintoko mengatakan bahwa pihaknya mencatat tren ...

Daop 6 Yogyakarta tutup dua perlintasan di Kulon Progo-Sukoharjo

Daop 6 Yogyakarta menutup dua perlintasan sebidang di Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, dan Sukoharjo (Jawa Tengah) demi keselamatan ...

PT KAI Tanjungkarang catat 15 kasus kecelakaan di jalur kereta api

PT Kereta Api Indonesia (KAI) pada tahun ini mencatat sebanyak 15 kasus kecelakaan pengguna jalan dan pengendara kendaraan bermotor dengan kereta api ...

KAI menutup 127 perlintasan sebidang demi tingkatkan keselamatan

PT Kereta Api Indonesia (Persero) menutup sebanyak 127 perlintasan sebidang untuk mengurangi risiko kecelakaan dan memastikan perjalanan kereta api ...

Semrawutnya perlintasan sebidang kereta api di Roxy Jakarta Pusat

Sejumlah warga dan pengendara sepeda motor melintasi perlintasan sebidang kereta api kawasan Roxy, Jakarta Pusat, Jumat (12/7/2024). Pemkot Jakarta ...

Kemenhub tingkatkan keselamatan perlintasan sebidang jalur kereta api

Badan Kebijakan Transportasi (Baketrans) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) berupaya meningkatkan keselamatan perlintasan sebidang di jalur kereta ...

KAI tutup perlintasan lokasi tabrakan KA Joglosemarkerto di Kendal

PT KAI Daop 4 Semarang menutup perlintasan sebidang tanpa palang pintu di petak jalan antara Stasiun Krengseng dan Stasiun Weleri di wilayah Kendal, ...

KAI Daop 1 dukung penutupan JPL Maseng mulai 1 April jaga keselamatan

Manajer Humas KAI Daerah Operasi 1 Jakarta Ixfan Hendriwintoko menyatakan bahwa pihaknya mendukung rencana penutupan perlintasan sebidang Jalur ...

Korlantas antisipasi 3.693 perlintasan sebidang saat mudik 2024

Direktur Penegakan Hukum (Dirgakkum) Korlantas Polri Brigjen Pol. Raden Slamet Santoso mengatakan ada 3.693 perlintasan sebidang yang terdapat di ...

Kemenhub sampaikan lima kebijakan tangani perlintasan sebidang

Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyampaikan lima kebijakan untuk menangani perlintasan sebidang kereta ...