Tag: penjualan mobil

KAMA perkirakan ekspor mobil Korsel meningkat drastis tahun ini

Korea Automobile and Mobility Association (KAMA) memperkirakan bahwa ekspor kendaraan Korea Selatan mengalami pelonjakan yang cukup drastis pada ...

Astra Finance: Pembiayaan roda dua dan roda empat capai Rp33,3 triliun

Director in Charge Astra Financial 2 Rudy Chen menyatakan nilai pembiayaan roda dua dan roda empat melalui PT Federal International Finance ...

Innova BEV resmi jadi kendaraan antarjemput bandara The Stones Legian

The Stones Hotel Legian Bali Autograph Collection berkolaborasi dengan PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) meluncurkan mobilitas ...

Pakar sebut rencana insentif HEV dapat menghambat keberlanjutan BEV

Ekonom Senior Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Tauhid Ahmad menyebutkan rencana kebijakan insentif untuk hybrid electric ...

JLR hidupkan kembali "Freelander" untuk jajaran mobil listrik baru

Jaguar Land Rover (JLR) akan menghidupkan kembali nama Freelander untuk lini mobil listrik baru di Tiongkok dan berencana mengekspornya ke seluruh ...

Toyota Rush GR Sport makin gahar dengan sejumlah pembaruan

Sejak pertama kali diluncurkan pada 2006, Toyota Rush mengalami beberapa kali peningkatan, dan di umurnya yang ke 18 kali ini SUV tujuh penumpang ...

Ford memungkinkan seluruh dealernya menjual kendaraan elektrik

Ford Motor Company memungkinkan seluruh dealernya untuk menjual dan melayani servis kendaraan elektrik ...

BEZ Auto Center resmikan lokasi baru di Gading Serpong

Pengembang Paramount Land resmi mendirikan BEZ Auto Center di lokasi baru yaitu Illago Grande, Gading Serpong, Tangerang, untuk ...

Menperin dan industri EV China sepakati RI jadi hub produksi ekspor

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita bersama dengan empat perusahaan kendaraan listrik asal China yakni Neta, Wuling, Chery, dan Sokon ...

Pengamat INDEF : Kelas menengah anggap beli mobil bukan prioritas

Pengamat ekonomi Institute for Development of Economics and Finance (INDEF) Tauhid Ahmad mengatakan rumah tangga masyarakat di kelas menengah kini ...

Yaris Cross jadi opsi kendaraan kencang namun irit bahan bakar

Sejak diluncurkan di Indonesia Mei 2023 silam, All New Toyota Yaris Cross gencar diujicobakan untuk pembuktian performa, utamanya perihal ...

Mobil Rubicon milik Mario laku Rp725 juta

Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan menyebutkan bahwa mobil Rubicon milik terpidana kasus kekerasan Mario Dandy terjual seharga Rp725 juta pada ...

Volvo produksi EV di Belgia untuk hindari kebijakan anti-subsidi UE

Volvo memindahkan proses produksi mobil listrik (electric vehicle/EV) buatan China ke Belgia sebagai antisipasi terhadap kebijakan Uni Eropa (UE) ...

Volvo akan lengkapi SUV EX90 dengan paspor baterai kendaraan listrik

Pabrikan otomotif dari Swedia Volvo diwartakan berencana melengkapi SUV EX90 yang akan diluncurkan di Eropa dan Amerika Utara dengan paspor ...

Kuartal 2 2024, industri otomotif diyakini akan pulih kembali

Dua pabrikan besar Jepang, yang memasarkan kendaraan mereka di Indonesia yaitu Astra Daihatsu Motor (ADM) dan Honda Prospect Motor (HPM), meyakini ...