Tag: pengiriman bantuan

DK PBB sahkan resolusi percepatan bantuan ke Gaza

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa pada Jumat mengesahkan resolusi yang menuntut semua pihak melakukan “langkah-langkah mendesak” ...

Sekjen PBB: Israel bikin hambatan besar distribusi bantuan di Gaza

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres pada Jumat (22/12) mengatakan bahwa serangan Israel telah menciptakan ...

China tentang pembangunan permukiman Israel di wilayah Palestina

Pemerintah China dengan tegas menentang rencana pembangunan permukiman Israel yang berada di wilayah pendudukan Palestina. "China menentang ...

Situasi terkini Gaza, Israel perluas serangan jelang voting DK PBB

Pasukan Israel mengisyaratkan bahwa mereka memperluas serangan darat mereka dengan serangan baru ke Gaza tengah pada Jumat, ketika Dewan Keamanan PBB ...

Untuk keempat kalinya, DK PBB tunda pemungutan suara resolusi Gaza

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) pada Kamis kembali menunda pemungutan suara terhadap rancangan resolusi mengenai bantuan ...

RI berharap tak ada lagi anggota DK PBB veto resolusi tentang Gaza

Menteri Luar Negeri Indonesia Retno Marsudi berharap tidak ada lagi anggota Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) yang memveto rancangan ...

PBB "aktif upayakan" resolusi DK PBB soal Gaza

Gedung Putih pada Kamis mengatakan bahwa sejumlah negosiator "secara aktif bekerja" dengan mitra internasional di Dewan Keamanan PBB ...

Arab Saudi sediakan 3.267 ton bantuan ke Gaza

Duta Besar Arab Saudi untuk Indonesia Faisal bin Abdullah Al-Mudi mengatakan kerajaan Arab Saudi menyediakan total 3.267 ton bantuan untuk warga ...

Biden ragu kesepakatan pembebasan sandera Gaza akan segera tercapai

Presiden Amerika Serikat Joe Biden pada Rabu (20/12) meragukan kemungkinan kesepakatan baru untuk menjamin pembebasan sandera-sandera lainnya yang ...

Relawan kemanusiaan tak punya akses ke Gaza utara

Pekerja lembaga bantuan kemanusiaan tidak memiliki akses ke wilayah utara Jalur Gaza, kata Koordinator Khusus PBB untuk Proses Perdamaian Timur ...

4.301 truk bantuan sudah tiba di Gaza sejak 21 Oktober

Masyarakat Bulan Sabit Merah Palestina pada Senin (18/12) mengatakan 4.301 truk bantuan kemanusiaan sudah tiba di Jalur Gaza melalui perbatasan ...

Menteri Israel kritisi pemerintah karena buka perbatasan Kerem Shalom

Menteri Keamanan Nasional sayap kanan Israel Itamar Ben-Gvir mengkritik pemerintah karena mengizinkan truk-truk pembawa bantuan kemanusiaan memasuki ...

Hamas: kesepakatan tidak akan terjadi hingga pasukan Israel mundur

Seorang pejabat Hamas pada Minggu mengatakan pembahasan mengenai kesepakatan pertukaran sandera-tahanan lainnya dengan Tel Aviv tidak akan terjadi ...

Apakah Resolusi DK PBB terkait bantuan ke Gaza bakal diveto AS lagi?

Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) kemungkinan akan melakukan pemungutan suara paling cepat pada Senin atas rancangan resolusi untuk ...

Menhan AS akan kunjungi Timur Tengah dan temui Menhan Israel

Menteri Pertahanan Amerika Serikat Lloyd Austin akan melakukan perjalanan ke Timur Tengah pada Sabtu untuk bertemu dengan beberapa mitranya, termasuk ...