Tag: pengguna krl

Jubir Pemerintah: Pasien sembuh COVID-19 bertambah 183 menjadi 2.881

Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Achmad Yurianto mengatakan hingga Senin pukul 12.00 WIB jumlah pasien sembuh dari COVID-19 bertambah ...

Seorang pengguna KRL terindikasi terpapar corona dalam tes massal

Bupati Bogor Ade Yasin mengatakan bahwa ada seorang pengguna kereta rel listrik (KRL) yang terindikasi terpapar virus corona penyebab COVID-19 ...

Pemeriksaan massal dilakukan pada pengguna KRL di Stasiun Bojonggede

Pemerintah Kabupaten Bogor bersama PT Kereta Api Indonesia (KAI) pada Senin melakukan pemeriksaan massal untuk mendeteksi penularan virus ...

Operasional KRL saat PSBB, Dirut baru KAI perlu minta saran Kemenkes

Wakil Direktur Eksekutif Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Eko Listiyanto mendorong Direktur baru PT Kereta Api Indonesia ...

Satu PDP di Kota Metro dinyatakan positif COVID-19

Satu pasien dalam pengawasan (PDP) yakni seorang perempuan warga Kecamatan Metro Timur, Kota Metro yang diisolasi di RSUD Jenderal Ahmad Yani ...

Bodebek segera kirim surat ke Menhub usulkan opsi operasional KRL

Kepala daerah dari Bogor, Depok dan Bekasi (Bodebek) sepakat segera mengirimkan surat kepada Menteri Perhubungan mengusulkan dua opsi ...

Pengguna KRL positif corona, Kemenhub nyatakan tidak hanya di KRL

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan penularan virus corona atau COVID-19 bisa terjadi di mana saja, tidak hanya di Kereta Rel Listrik ...

Pemprov Jabar laporkan hasil tes swab penumpang KRL ke Kemenhub

Pemerintah Provinsi Jawa Barat sudah melaporkan hasil tes swab COVID-19 penumpang kereta rel listrik (KRL) kepada Kementerian ...

Tiga pengguna KRL positif COVID-19, KCI: Presentasenya rendah

PT Kereta Commuter Jabodetabek menanggapi adanya tiga pengguna kereta rel listrik (KRL) yang positif COVID-19 setelah dites swab PCR oleh Pemerintah ...

Tes swab di stasiun Bogor untuk petakan potensi COVID-19 di KRL

Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim menegaskan pelaksanaan tes swab yang dilakukan untuk penumpang dan petugas moda transportasi kereta commuter ...

Ratusan penumpang KRL jalani tes swab di Stasiun Bogor

Sekitar 350 orang penumpang kereta commuter line (KRL) menjalani tes swab di Stasiun Bogor di Kota Bogor untuk menggambarkan kondisi penumpang KRL ...

Pemprov Jabar gelar Swab PCR Test COVID-19 di Stasiun Bogor

ANTARA - Pemerintah Provinsi Jawa Barat bekerja sama dengan PT Kereta Api Indonesia (persero) dan PT Kereta Commuter Indonesia menggelar tes ...

Dedie: Warga Kota Bogor miliki kesadaran tinggi gunakan masker

Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim menilai warga Kota Bogor memiliki kesadaran  tinggi untuk menggunakan masker saat beraktivitas di luar ...

KAI-KCI gelar simulasi penanganan kondisi darurat di kereta

PT Kereta Api Indonesia (Persero) bersama PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) menggelar simulasi penanganan keadaan darurat yang dialami penumpang di ...

Luhut: Pengguna KRL nanti diminta laporkan tujuan bepergian

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan pengguna KRL Commuter Line nantinya akan diminta untuk ...