Tag: pengemudi ojek daring

Rekayasa simpang Batu Ceper tidak membuat pemotor patuh

Rekayasa simpang Batu Ceper oleh Sudin Perhubungan Jakarta Pusat menggunakan beton pembatas (MCB)  tidak membuat pengguna sepeda motor ...

Pemakaian masker di Stasiun Tanah Abang dinilai sudah baik

Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo menilai praktek pemakaian masker untuk penerapan protokol kesehatan, oleh para petugas ...

Pengemudi ojek daring tewas tertimpa pohon di Pos Pengumben

Seorang pengemudi ojek daring bernams Zul Fikri (21) tewas tertimpa pohon beringin yang tumbang akibat hujan deras di Jalan Pos Pengumben, ...

Operasi Patuh Jaya, Unit Lantas Cengkareng tindak 46 pelanggar

Sebanyak 46 pelanggar aturan lalulintas ditindak oleh petugas Unit Lantas Wilayah Cengkareng di Jalan Daan Mogot, Jakarta Barat. Kanit Lalulintas ...

Jazilul bersyukur kinerja MPR dapat apresiasi masyarakat

Wakil Ketua MPR RI Jazilul Fawaid mengaku bersyukur kinerja lembaganya mendapatkan apresiasi masyarakat, dibuktikan dengan hasil survei Indikator ...

Beli mie ayam di sini bisa bayar seikhlasnya

Akhir pekan biasanya jadi hari libur keluarga, Sabtu ini warga di Jakarta bisa mengisi liburan dengan mencicipi kuliner Indonesia, salah satunya Mie ...

Es krim bisa membuat orang bahagia, ini sebabnya

Hari Es Krim Sedunia akan jatuh pada 19 Juli 2020 karena dirayakan setiap Minggu ketiga pada bulan Juli. Hari istimewa itu awalnya dicanangkan ...

Kembali angkut penumpang, 700 pengemudi ojek daring jalani tes usap COVID-19

ANTARA - Sebanyak 700 pengemudi ojek daring memadati halaman Terminal Poris Plawad, Kota Tangerang untuk mengikuti tes usap atau swab ...

Patuhi protokol kesehatan transportasi daring

Pengemudi ojek daring menggunakan sekat pembatas saat mengantar penumpang di jalan KH.Sholeh Iskandar, Kota Bogor, Jawa Barat, Kamis (16/7/2020). ...

Kejati DKI salurkan 2.550 paket sembako untuk warga terdampak COVID-19

Dalam rangka Hari Bhakti Adhyaksa ke-60, Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta menyalurkan 2.550 paket sembako dan 2.000 masker serta 'hand ...

Panglima TNI semangati Babinsa dan driver ojek online salurkan bantuan

Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto memberikan semangat kepada Bintara Pembina Desa (Babinsa), Bhayangkara Pembina Keamanan, Ketertiban Masyarakat ...

Anggota DPR ingin layanan internet lebih terjangkau warga

Anggota Komisi I DPR RI Sukamta menginginkan agar selama masa pandemi ini, berbagai perusahaan operator seluler dapat membuat layanan internet yang ...

Bamsoet berikan bantuan bagi pemulung terdampak COVID-19

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo bersama Gerakan Keadilan Bangun Solidaritas (GERAK BS) dan Relawan 4 Pilar MPR RI melakukan Sosialisasi Empat Pilar MPR ...

MPR bagikan sembako bagi pengemudi ojek terdampak COVID-19

MPR RI melalui program MPR Peduli Lawan COVID-19 bersama Gerakan Kebangsaan Bangun Solidaritas (GERAK BS) dan Relawan 4 Pilar kembali melakukan ...

Di Bekasi, ojek online masih dilarang bawa penumpang

Pengemudi ojek online atau dalam jaringan (daring) yang beroperasi di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, masih dilarang membawa penumpang karena hingga ...